Pelit merupakan sifat enggan mengeluarkan harta untuk kepentingan diri sendiri dan orang lain. Dengan menyimpan rapi harta benda yang dimiliki, seseorang merasa kepunyaannya tersebut akan semakin bertambah.
Sifat ini tentu bertentangan dengan yang diajarkan Rasulullah SAW. Dalam banyak hadistnya, Nabi Muhammad SAW mengatakan bahwa tidak akan hilang harta orang yang bersedekah, justru Allah SWT akan mengembalikannya dengan berlipat ganda.
Ternyata, para malaikat juga memiliki doa khusus yang ditujukan kepada orang yang pelit, kikir atau bakhil ini. Bukan kebaikan, namun keburukan terhadap diri dan harta yang kita miliki. Seperti apa doanya?
Malaikat merupakan makhluk yang memiliki kedudukan dekat sang pencipta. Karena ketaatan mereka kepada Allah, maka doa makhluk yang diciptakan dari cahaya terrsebut akan lebih cepat dihijabah.
Ternyata, diam-diam malaikat turut serta mendoakan manusia. Ada kalanya mereka berdoa untuk kebaikan, namun terkadang mereka mendoakan hal yang buruk atas manusia yang bertentangan dengan ajaran Rasulullah SAW. Termasuk doa untuk orang-orang pelit menginfakkan harta menolong sesama.
Dalam hadist riwayat Imam al-Bukhari dan Imam Muslim, dari Abu Hurairah Radhiyallahu anhu, ia berkata, “Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda yang artinya:
‘Tidak satu hari pun dimana seorang hamba berada padanya kecuali dua Malaikat turun kepadanya. Salah satu di antara keduanya berkata, ‘Ya Allah, berikanlah ganti bagi orang yang berinfak.’ Sedangkan yang lainnya berkata, ‘Ya Allah, hancurkanlah harta orang yang kikir.'” HR. Al-Bukhari, kitab az-Zakaah, bab Qauluhu Ta’aalaa: faman A’tha wat taqaa… (no. 1442) dan Muslim, kitab az-Zakaah bab Fil Munfiq wal Mumsik (no. 1010).
Dari hadist diatas diketahui jelas bahwa doa malaikat terhadap orang yang kikir dan pelit ini adalah menghancurkan hartanya.
Kikir dalam makna hadist di atas menurut Al-Malla ‘Ali al-Qari adalah orang-orang yang pelit memberikan kebaikan dan harta kepada orang lain. Sementara itu Al-Hafizh Ibnu Hajar rahimahullah mengatakan jika kata “hancurkanlah”memiliki makna bahwa harta itu sendiri yang hancur atau pemilik harta tersebut. Maksudnya adalah hilangnya kebaikan karena sibuk dengan yang lainnya.
Selain hadist dari Imam Al Bukhari dan Muslim, hadist lainnya yang juga membahas hal serupa diriwayatkan oleh Imam Ahmad dan Imam Al Hakim. Dari Abi Hurairah Radhiyallahu anhu, dari Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa sallam, beliau bersabda
“Sesungguhnya seorang Malaikat yang ada di sebuah pintu dari pintu-pintu langit, berkata: ‘Barangsiapa meminjamkan pada hari ini, maka akan dibalas pada hari nanti.’ Dan seorang Malaikat lagi yang berada pada pintu yang lain berkata, ‘Ya Allah, berikanlah ganti bagi orang yang berinfak dan percepatlah kehancuran harta orang yang pelit.’’ HR. Ahmad (V/198) dan al-Hakim (II/445).
Dari Abud Darda’ Radhiyallahu anhu, ia berkata, “Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam bersabda yang artinya:
“Tidaklah matahari terbit kecuali diutus di dua sisinya dua Malaikat yang berseru. Semua penduduk bumi mendengarkannya kecuali jin dan manusia, mereka berdua berkata, ‘Wahai manusia menghadaplah kalian kepada Rabb kalian, karena yang sedikit dan cukup itu tentu lebih baik daripada yang banyak tetapi dipakai untuk foya-foya, dan tidaklah matahari terbenam kecuali diutus di antara dua sisinya dua Malaikat yang berseru, semua penduduk bumi mendengarkannya kecuali jin dan manusia, mereka berdua berkata: ‘Ya Allah, berikanlah ganti bagi orang yang berinfak dan hancurkanlah harta orang yang pelit.’” HR. Ahmad (V/197), Ibnu Hibban (no. 686, 3329) dan al-Hakim (II/443
Begitu ngerinya doa malaikat tersebut sehingga kita sudah seharusnya meninggalkan sifat kikir, pelit dan bakhil ini. Karena harta sebenarnya yang kita punya, bukanlah seberapa besar yang kita miliki saat ini, namun berapa besar yang kita berikan untuk kebaikan orang lain.
Rekomendasi:
- Di Akhirat, Orang Ini Penuhi Perutnya dengan Nyala Api… Neraka menjadi tempat pembalasan bagi manusia yang melakukan keburukan semasa hidup. Ada bermacam-macam hukuman yang akan diterima sesuai dengan dosa-dosa yang dilakukan saat di dunia.Mulai dari siksaan yang paling ringan,…
- Inilah Orang yang Terbebas dari Kunjungan Malaikat di Alam… Kematian menjadi salah satu ketakutan yang dirasakan oleh seluruh umat. Sebab setelah masuk ke dalam kubur ini, mereka memang tidak lagi direpotkan dengan permasalahan duniawi. Namun, ketika di alam kubur…
- Ayam Bisa Melihat Malaikat, Berikut Penjelasan Ilmiahnya Ayam merupakan salah satu unggas penghasil daging yang paling populer. Dalam setiap kesempatan, ternyata hidangan berbahan dasar daging ayam sangat banyak diminati oleh berbagai kalangan. Nabi Muhammad SAW pernah memiliki…
- Ternyata, Inilah Lima Hal yang Pasti Ditanyakan Saat di… Kehidupan di dunia merupakan hal sementara, sedangkan kehidupan kekal akan di jalani saat di akhirat kelak. Kiamat menjadi suatu peristiwa yang pasti terjadi dan tidak bisa dielakkan oleh siapapun. Tidak…
- Enam Janji Allah Kepada Orang yang Rajin Bersedekah Sedekah merupakan tindakan untuk memberikan materi atau jasa dengan tujuan meringankan beban atau membahagiakan hidup orang lain. Tidak hanya barang dan uang, bahkan senyum pun sudah dinilai sebagai sebuah sedekah.Tindakan…
- Inilah Ciri Orang yang Menjadi Sahabat dan Dicintai Malaikat Malaikat merupakan makhluk mulia yang diciptakan oleh Allah SWT. Mereka adalah bangsa yang senantiasa patuh akan perintah-Nya dan tidak pernah melakukan perbuatan dosa.. Allah menugaskan para malaikat untuk mendampingi kehidupan…
- Empat Golongan Manusia Berdasarkan Sabda Nabi Manusia merupakan makhluk ciptaan Allah SWT yang dikaruniai banyak keberkahan. Termasuk di dalamnya akal pikiran yang sejatinya tidak dimiliki oleh makhluk lain. Akan tetapi, tidak semua manusia menggunakan karunia tersebut…
- Tiga Cara Cerdas Menyikapi Harta Dunia Sejatinya dunia hanyalah sementara. Anak, rumah, mobil mewah dan kekayaan berlimpah lainnya merupakan ujian terhadap keimanan manusia. Namun tidak bisa dipungkiri bahwa kekayaan kini membutakan.Manusia berlomba-lomba mengumpulkan harta dengan beragam…
- Ketakutan Iblis Terhadap Orang Tidur Dibandingkan Orang… Iblis di muka bumi ini memang menjadi musuh besar bagi umat manusia. Ribuan tahun iblis telah mampu membuat manusia terperosok ke dalam jurang kebathilan. Bahkan, jenis Iblis yang menjerumuskan manusia…
- Inilah Empat Golongan Penghuni Surga ‘Adn Surga merupakan hadiah yang diberikan oleh Allah SWT bagi hamba yang senantiasa melaksanakan perintah dan menjauhi larangan-Nya. Untuk itulah, umat muslim kemudian berlomba-lomba untuk mengerjakan amalan kebaikan.Ada beberapa tingkatan surga…
- Malaikat Jibril dan Rasulullah Mendoakan Tiga Orang Ini Agar… Rasulullah SAW memiliki hubungan yang dekat dengan Malaikat Jibril. Terang saja, isi Alquran disampaikan kepada Nabi melalui perantara malakat yang berjuluk Ruh al-Amin tersebut. Setiap ada wahyu, Malaikat ini selalu…
- Empat Kriteria Wanita Shalehah Berdasarkan Surat An-Nisa Wanita merupakan makhluk yang begitu dimuliakan Allah SWT. Namun kemuliaan tersebut tentu saja tidak serta merta diraih tanpa amalan. Jika kerap melanggar aturan Allah, keberadaan wanita justru menjadi sumber dosa.…
- Dua Amalan Ini Tidak Bisa Ditiru Malaikat Malaikat merupakan makhluk taat yang tidak pernah berbuat dosa. Mereka tidak diberi hawa nafsu layaknya manusia. Setiap hari dilakukan hanya untuk bertasbih dan menyembah Allah SWT. Tidak heran jika makhluk…
- Bersedekah dengan Uang Haram, Bolehkah? Bersedekah merupakan salah satu tindakan terpuji karena bisa membantu orang lain. Tidak dipungkiri, aktivitas berbagi rezeki ini menimbulkan kepuasan batin. Terlebih jika mereka yang kita bagi memang sangat membutuhkan bantuan,…
- Alasan Allah Membiarkan Orang Dzalim Tetap Diberi Kenikmatan Diantara kita mungkin pernah berfikir kenapa orang yang telah berbuat dzolim, ingkar dan menyakiti orang lain tetap hidup makmur dan bebas? Berbeda dengan orang yang beriman yang justru tidak henti-hentinya…
- Ini Manusia yang Dibanggakan Allah kepada Malaikat Kita boleh saja bangga ketika atasan mengungkapkan pujian atas hasil kerja. Atau boleh juga bangga ketika tetangga atau saudara mengungkapkan kekagumannya atas apa yang sudah kita dapatkan. Tidak bisa dipungkiri…
- Empat Sifat yang Harus Dimiliki Penghuni Surga Semua orang tentu menginginkan menjadi penghuni surga. Sebuah tempat di akhirat kelak yang disediakan oleh Allah SWT untuk orang-orang yang beriman. Oleh karenanya, banyak di antara kaum muslim yang berlomba-lomba…
- Kisah Sahabat Rasulullah yang Justru Sedih Ketika Berlimpah… Memiliki kekayaan yang berlimpah tentu saja menjadi keinginan bagi banyak orang. Dengan kekayaan yang banyak tersebut, akan membuat segala kebutuhan menjadi tercukupi. Selain itu, harta juga bisa menjadi salah satu…
- Enam Keutamaan Besar di Balik Proses Cari Nafkah Halal Mencari nafkah menjadi salah satu kewajiban yang harus dilakukan kepala keluarga ketika sudah berumah tangga. Nafkah ini mencakup pemenuhan kebutuhan keluarga yang ditanggungnya, seperti makanan, minuman, sandang dan tempat tinggal.Akan…
- Ucapkan Doa Ini Agar Pahala Sedekah Menjadi Kekal Sedekah menjadi ibadah sunnah yang diajarkan oleh Rasulullah SAW. Ada banyak sekali keunggulan di balik amalan yang satu ini. Bahkan sedekah diperintahkan untuk dilakukan secara terang-terangan ataupun sembunyi-sembunyi, asalkan ikhlas…
- Lima Sifat yang Dimiliki Orang Beriman dalam Surah Al-Anfal Beriman kepada Allah SWT merupakan satu hal yang wajib dilaksanakan oleh kaum muslimin. Iman kepada Allah berarti bahwa kita mempercayai Dia adalah satu-satunya Dzat yang memiliki keagungan dan kesempurnaan.Beriman kepada…
- Inilah Malaikat Penyampai Shalawat untuk Rasulullah Membaca Shalawat atas Rasulullah SAW menjadi salah satu amalan yang harus senantiasa dilaksanakan kaum muslim. Ibadah ini menjadi bukti bahwa kita mencintai pemimpin sejuta umat tersebut. Begitu utamanya shalawat atas…
- Lima Dampak Menakutkan Menikmati Harta Haram Bekerja untuk mencari rezeki merupakan salah satu bentuk ibadah kepada Allah. Dengan harta yang diperoleh, seseorang bisa memenuhi kebutuhan diri, keluarga, bersedekah serta disisakan untuk menabung. Namun terkadang, rezeki yang…
- Inilah Lima Orang yang Kelak Akan Huni Neraka Neraka menjadi tempat paling menakutkan. Kabar tentangnya sudah dijelaskan sejak keberadaan Nabi Adam as saat awal penciptaan. Meski takut akan siksanya, namun tidak sedikit orang yang memilih jalan menuju ke…
- Delapan Keutamaan Cintai Orang Miskin Semua orang tentu ingin memiliki kehidupan yang layak dan berkecukupan. Akan tetapi, tidak semua orang bisa merasakan hal demikian. Masih banyak di antara mereka yang justru hidup dalam kekurangan bahkan…
- Empat Waktu Sedekah yang Paling Utama Sedekah merupakan amalan yang sangat dianjurkan oleh Rasulullah SAW. Selain bernilai pahala, memberikan sedekah juga memiliki beberapa keutamaan bagi mereka yang mengamalkannya. Bahkan meskipun hanya bersedekah sedikit saja, namun sangat…
- Awas, Empat Hal Ini Buat Malaikat Menjauhimu Setiap hari manusia mendapat pengawasan dari malaikat yang diutus Allah SWT. Makhluk yang diciptakan dari cahaya ini mencatat seluruh gerak-gerik manusia sejak bangun hingga terlelap lagi. Tidak hanya itu, berdasarkan…
- Amalan Sederhana Ini Buat 70 Ribu Malaikat Beristigfar dan… Malaikat merupakan salah satu makhluk Allah SWT yang senantiasa beribadah kepada-Nya. Golongan yang diciptakan dari cahaya ini dipercayai memiliki kesucian dan terhindar dari dosa.Ternyata malaikat kerap mendoakan dan beristigfar untuk…
- Tujuh Puluh Ribu Malaikat Memohon Ampunan Bagi Pembaca Surat… Umat Islam diperintahkan agar selalu berpegang teguh kepada Alquran. Setiap kalimat-kalimat yang ada pada kitab suci tersebut, merupakan perkataan Allah SWT yang disampaikan Malaikat Jibril kepada Nabi Muhammad SAW.Di dalamnya…
- Mengabaikan Rasulullah, Sayap Malaikat ini Dipatahkan Allah Rasulullah SAW merupakan manusia pilihan yang menjadi kekasih Allah. Bahkan Sang Pencipta juga melakukan salawat untuk Nabi junjungan alam tersebut. Ini merupakan satu-satunya ibadah yang diperintahkan untuk dikerjakan manusia, namun…