Diantara kita mungkin merasa sudah bekerja maksimal untuk mendapatkan rezeki setiap hari. Demi menambah penghasilan, orang bahkan rela bekerja tambahan untuk memenuhi kebutuhan hidup.
Namun meski bekerja keras siang dan malam, penghasilan yang didapatkan masih saja terasa kurang. Alih-alih bisa membeli barang yang diinginkan, untuk memenuhi kebutuhan hidup saja masih harus irit agar bisa tercukupi hingga akhir bulan.
Kondisi seperti ini kerap menimbulkan pertanyaan, pasalnya tidak sedikit yang memiliki pendapatan lebih kecil justru bisa hidup berkecukupan. Bagi anda yang merasa demikian, sebaiknya melakukan cek terhadap enam hal berikut ini untuk memperbaiki pola keuangan. Apa saja, berikut ringkasannya.
1. Gaya Hidup
Gaya hidup menjadi poin penting dalam pengelolaan keuangan anda. Seberapa besar pun gaji anda, jika gaya hidup jauh lebih tinggi dari pendapatan tentu saja akan menjadi malapetaka. Belajar hemat menjadi pilihan tepat ketika gaya hidup yang kita anut selama ini memang terasa menyiksa akhir bulan.
Karena biasanya urusan gaya hidup tidak jauh-jauh dari kenikmatan perut dan dunia saja. Sehingga hanya akan menimbulkan malapetaka terhadap kehidupan masa depan. Bijaklah dalam bergaul, setidaknya tahu kapan harus membelanjakan uang dan kapan harus menyimpannya.
2. Tidak Merencanakan Pengelolaan Keuangan
Perencanaan yang matang juga sangat penting dalam pengelolaan keuangan agar tetap aman di akhir bulan. Selama ini mungkin kita tidak memprioritaskan untuk menyimpan sebagian pendapatan untuk menabung. Kebanyakan dari kita menerima gaji melalui rekening bank namun pendapatan ini tidak diikuti dengan perencanaan yang matang sehingga diambil sedikit demi sedikit dan akhirnya setiap bulan rekening tabungan pasti terkuras habis.
3. Hobi Berhutang
Hobi yang satu ini tidak baik jika diterapkan terus menerus. Anda mungkin saja merasa tidak pernah berhutang, namun hal itu tidak akan berbeda jika anda menggunakan kartu kredit. Memang saat ini kita banyak melihat masyarakat yang bersemangat mendapatkan keperluan yang mereka butuhkan dengan berhutang.
Kebiasaan ini bagi sebagian orang telah menjadi budaya untuk menunjukkan kemewahan dan bermegah-megah dengan harta dan barang yang mereka miliki. Perlu dipahami bahwa berhutang bukanlan cara yang baik untuk bermewah-mewah. Karena budaya suka meminjam berpotensi menyebabkan seseorang individu menjadi bangkrut jika tidak dimanage dengan benar.
4. Zakat, Infak dan Sedekah
Ketiganya merupakan tindakan memberi dan berbagi kepada orang lain. Namun dengan memberikan sebagian harta kepada orang lain ini bukan justru membuat miskin, namun akan semakin ditambahkan lebih. Meskipun secara logika memang hal itu bisa mengurangi pendapatan. Namun, percaya atau tidak dengan melakukan zakat, infak dan sedekah Allah akan menggantikannya dengan berkali-kali lipat. Dan hal tersebut lebih pasti dari hukum gravitasi.
5. Shalat Dhuha
Sebagian dari kita mungkin sudah mengetahui bahwa shalat dhuha dapat melancarkan rezeki. Sebisa mungkin lakukan shalat dhuha setiap hari disela-sela kesibukan. Insya Allah kita diberikan kemudahan dalam menjalani segala urusan termasuk masalah rezeki. Amin.
6. Bersyukur
Bersyukur adalah cara mendatangkan lebih. Terkadang saat menerima gaji bulanan, jangankan bersyukur, bahkan gaji tersebut hanya akan membuat miris karena tidak ada yang tersisa. Namun inilah sebenarnya yang membuat orang selalu merasa cukup. Bersyukur juga akan membuat hati menjadi lapang dengan apa yang telah diberikan oleh Allah Subhanahu wa Ta’ala kepada kita.
Coba cek lagi, apakah selama ini kita kebanyakan mengeluh atau bersyukur atas apa yang sudah diberikan Allah kepada kita. Jika kerja kita hanya mengeluh saja, maka wajar jika setiap bulan pendapatan tidak pernah cukup.
Rekomendasi:
- Enam Artis yang Tetap Terima Gaji Meski Sudah Meninggal Ketika seseorang meninggal, maka urusan dunia terputus seketika, termasuk dengan urusan rezeki yang berupa materi. Namun hal ini tidak berlaku untuk deretan artis berikut ini. Mereka tetap mendapatkan gaji dari…
- Kebiasaan Sebelum Tidur yang Bisa Menunjang Kesuksesan Disiplin dan kerja keras merupakan kunci untuk mencapai kesuksesan. Tak mengherankan jika kisah mereka yang sudah sukses, tidak lepas dari usaha keras yang dilakukan tanpa mengenal waktu. Namun beberapa cara…
- Bahaya Hidupkan TV Saat Tidur Tidur berkualitas merupakan salah satu syarat untuk menata kembali metabolisme tubuh. Tidur juga memiliki fungsi untuk mengistirahatkan otak dan memberikan kesempatan bagi organ yang sangat vital ini untuk beristirahat dan…
- Dua Hal Yang Sering Dilakukan Kaum Muslim Namun Dibenci Ali… Ali bin Abi Thalib merupakan salah seorang sahabat Rasulullah SAW yang termasuk dalam pemeluk agama Islam pertama kali. Bahkan dirinya telah beriman kepada Allah SWT sejak masih dalam usia belia.…
- Ketahui Empat Hikmah Jika Belum Bertemu Jodoh Setiap manusia pasti menginginkan hidup bersama dengan jodohnya. Membesarkan anak-anak berdua, menjalani masa-masa menuju tua, dan berharap hanya ajal yang sanggup memisahkan.Mendapatkan jodoh tidak semudah cerita cinta dalam film. Ada…
- Istri, Lakukan Hal 5 Ini Setiap Hari untuk Bahagiakan Suami Menjadi istri idaman merupakan impian setiap wanita. Bahkan setelah menikah pun, mereka tetap ingin menjadi idaman dan terbaik bagi suaminya. Namun seiring berjalannya usia pernikahan, hal ini bisa saja tergeser…
- Beginilah Gambaran Gaji Pemimpin Pada Masa Khalifah Islam Menjadi seorang pemimpin berarti sudah harus siap mengorbankan diri untuk mengabdi kepada masyarakat. Jabatan ini merupakan amanah yang harus dijalankan dengan sebaik-baiknya karena akan dimintai pertanggungjawaban.Sebuah pemahaman keliru jika seseorang…
- Bahaya Lanjut Tidur Setelah Sahur Sahur merupakan salah satu agenda rutin yang dilakukan umat muslim saat menjalani ibadah puasa. Dengan makan sahur, kita memberi suplemen bagi tubuh agar bisa bertahan hingga tiba saat berbuka. Biasanya…
- Pengen Beli Rumah? Ini Syarat dan Cara Beli Rumah Kpr Infoyunik.com - Kamu ingin beli rumah tapi bingung? Begini syarat dan cara beli rumah KPR. KPR merupakan kredit pemilikan rumah menjadi semacem solusi dalam memenuhi kebutuhan akan tempat tinggal terutama…
- Ketergantungan Hunian Kepada Apartemen Jakarta Jakarta merupakan salah satu kota di Indonesia dengan jumlah penduduk kota yang sangat padat. Hal ini membuat kepadatan interior jumlah permintaan perumahan yang lebih tinggi juga. Masalah di kota yang…
- Begini Cara Menghemat Uang Setiap Hari Secara Efektif Infoyunik.com - Sebagian manusia telah mencoba berbagai cara menghemat uang setiap hari saat kondisi sulit terjadi. Mulai dari makan siang di rumah, membeli barang bermerek murah dan menghabiskan liburan di…
- 3 Hal Sederhana Tanda Kebahagiaan Tingginya standar yang menjadi indikator untuk bahagia membuat manusia susah merasakan kebahagiaan. Meski saat ini sudah hidup sejahtera atau memiliki pekerjaan lebih baik dari orang lain, namun tetap saja merasa…
- Inilah yang Membuat Rezeki Tertahan Pernahkah kita berpikir bahwa ada jutaan makhluk hidup diluar sana yang tidak bekerja namun tetap bisa menjalani hidup? Ya, begitulah Allah menjamin rezeki setiap mahkluknya agar setiap hari tetap bertahap…
- Mendengarkan Musik Berlebihan Picu Tuli Permanen Bagi anda yang suka mendengarkan musik, sebaiknya mulai berhati-hati untuk menikmati alternatif huburan ini. Sebuah penelitian terbaru menemukan fakta bahwa musik menjadi ancaman serius terhadap kesehatan telinga. Menurut Organisasi Kesehatan…
- Lima Alasan Melukai Hati Istri Buat Rezeki Seret Suami yang merupakan imam memiliki kedudukan penting keluarga. Mereka bertugas menjadi pemimpin dan memastikan kebutuhan keluarga tercukupi. Dengan kedudukan yang krusial ini, tidak jarang suami yang tidak menghargai posisi istri.…
- Doa Agar Cepat Naik Pangkat Sebagai pekerja atau karyawan, posisi atau kedudukan yang tinggi menjadi salah satu impian. Untuk mencapai pangkat yang diinginkan, seseorang akan mengerahkan seluruh kemampuan demi mengambil hati atasan. Namun, meski sudah…
- 9 Ciri Lelaki Sholeh Idaman Muslimah Setiap wanita muslimah tentu menginginkan lelaki sholeh untuk dijadikan sebagai pasangan hidup. Hal ini tentu saja menjadi hal yang sangat penting, sebab semua orang tentu ingin mendapatkan yang terbaik bagi…
- Inilah Tiga Kebiasaan yang Dapat Membawa Penyakit Agama Islam mengatur seluruh aspek kehidupan para penganutnya. Urusan kesehatan juga tidak luput dari kajian agama yang dibawa Nabi Muhammad SAW ini. Bahkan setiap amalan yang diperintahkan, memiliki tujuan medis …
- Inilah Amalan untuk Memperlancar Rezeki Rezeki merupakan perkara ghaib layaknya jodoh dan kematian. Meski sudah bekerja keras dan berusaha, tetap saja hasil akhirnya Allah yang menentukan. Tidak jarang, walau sudah berusaha optimal dalam mendatangkan rezeki,…
- Inilah Tiga Ciri Istri Pembawa Sial Bagi Suami Semua pria yang baik tentu menginginkan wanita yang baik pula untuk menjadi pasangannya begitu pula sebaliknya. Akan tetapi, pada kenyataannya untuk mendapatkan pasangan demikian bukanlah suatu perkara yang mudah. Ada…
- Beginilah Doa Agar Terhindar dari Kemiskinan Siapa yang tidak ingin hidup sejahtera dan berkelimpahan? Dengan memiliki banyak harta, seseorang bisa bersedekah dan memenuhi kebutuhan. Namun tidak semua orang beruntung bisa mendapatkan banyak kekayaan. Ada yang kaya,…
- Alasan Allah Membiarkan Orang Dzalim Tetap Diberi Kenikmatan Diantara kita mungkin pernah berfikir kenapa orang yang telah berbuat dzolim, ingkar dan menyakiti orang lain tetap hidup makmur dan bebas? Berbeda dengan orang yang beriman yang justru tidak henti-hentinya…
- Empat Rahasia Rasulullah SAW Kelola Keuangan Urusan mengelola keuangan memang membutuhkan keahlian tersendiri. Tidak jarang diantara kita yang bergaji besar tetap harus merasa was-was diakhir bulan karena keuangan sudah menipis. Pendapatan perbulan hanya cukup memenuhi urusan…
- Amalan Pagi Agar Seharian Banjir Rezeki Pagi merupakan waktu untuk mengawali hari. Ada yang memulainya dengan olahraga, mandi lalu menyantap makanan bergizi, mempersiapkan diri bekerja menjemput rezeki, dan ada pula yang menghabiskannya dengan menonton tayangan televisi.Apapun…
- Inilah 7 Kesalahan Fatal Wanita Saat Olahraga Memiliki tubuh yang sehat dan proporsional menjadi idaman bagi setiap wanita. Selain menjaga makan, cara lain yang dilakukan adalah dengan berolahraga. Dengan kegiatan ini, tubuh diharapkan tetap dalam kondisi sehat…
- 9 Cara Menabung Gaji 1 Juta Perbulan dan Tips Agar Konsisten Infoyunik.com - Terlepas dari berapa banyak yang kamu hasilkan setiap bulannya, kamu harus menabung seperti cara menabung gaji 1 juta perbulan, ini bukan pilihan tapi ini adalah suatu keharusan. Kamu…
- Malaikat Siang dan Malam Bertemu Saat Subuh dan Ashar Sepanjang hidup, manusia selalu didampingi oleh malaikat yang diutus oleh Allah SWT. Makhluk yang tercipta dari cahaya ini menemani Bani Adam sejak awal penciptaan saat di perut ibu, hingga akhir…
- Enam Cara Istri Menyambut Suami Pulang Kerja Mencari nafkah untuk kebutuhan rumah tangga memang menjadi kewajiban bagi seorang suami. Oleh sebab itu, mereka dianjurkan untuk mencari pekerjaan yang halal agar bisa memenuhi kebutuhan keluarga tersebut.Akan tetapi, sebagai…
- Baca Lima Ayat Al-Qur'an Ini Saat Hadapi Masalah Setiap orang pasti pernah mengalami masalah sebagai ujian untuk naik kelas. Namun tidak jarang banyak yang berputus asa dengan kondisi tersebut. Untuk menyelesaikan masalah, manusia terbiasa bercerita kepada orang lain…
- Ketahui Empat Langkah Agar Lebih Dekat Dengan Allah Setiap orang tentu tidak pernah luput dari permasalahan selama mereka hidup di dunia. Ada yang menjadikan hal tersebut sebagai ajang untuk memperbaiki diri. Namun tidak jarang, banyak justru terpuruk dalam…