Ilmuwan yang Karyanya Banyak Menelan Korban

Ilmuwan yang Karyanya Banyak Menelan Korban

Penemuan para ahli memang banyak memberikan manfaat karena memudahkan pekerjaan manusia. Sebut saja Thomas Alva Edison yang menemukan bola lampu untuk penerangan, Alexander Graham  Bell penemu telepon untuk komunikasi dan masih banyak lagi penemuan lain yang bermanfaat bagi kehidupan hingga saat ini. Karya mereka terus mengalami perkembangan sejalan dengan teknolgi dan kemajuan zaman. Penemuan para … Read more

Sikap Tidak Empati Orang Indonesia Saat Ada Bencana

Sikap Tidak Empati Orang Indonesia Saat Ada Bencana

Empati merupakan kemampuan memahami kondisi yang dialami orang lain. Jika dalam keadaan berduka, selayaknya seseorang menunjukan sikap menghormati dengan tidak melakukan tindakan yang justru semakin menyakiti orang tersebut. Sayangnya sikap empati masih menjadi hal sulit dilakukan bagi sebagian masyarakat Indonesia. Beberapa diantaranya memiliki pola pikir bahwa lokasi bencana merupakan sarana wisata baru yang ramai dikunjungi. … Read more

Magnetar, Rahasia Magnet Terkuat di Alam Semesta

Magnetar, Rahasia Magnet Terkuat di Alam Semesta

Rahasia kekautan magnet terbesar di alam semesta akhirnya terpecahkan. Kekuatannya jutaan kali dari kekuatan magnet yang ada di bumi. Penemuan ini sudah terjadi sejak tiga tahun yang lalu, dimana sebuah tim astronom Eropa menggunakan ESO Very Large Telescope (VLT) menemukan sisa-sisa bintang bermassa 40 kali massa Matahari. Namun apa yang mereka temukan bukan lubang hitam, … Read more

Lima Bahaya Hutang dalam Pandangan Islam

Lima Bahaya Hutang dalam Pandangan Islam

Berhutang menjadi salah satu solusi yang dipilih seseorang ketika mengalami kesulitan keuangan. Tidak hanya mereka yang ekonominya mengalami kesempitan, orang kaya pun terkadang berhutang untuk untuk mencapai suatu tujuan. Memang, tidak ada yang salah dengan meminjam uang kepada orang lain. Bahkan, Nabi Muhammad SAW juga pernah berhutang untuk memenuhi kebutuhan. Namun, hal ini jangan berlangsung … Read more

Hati-Hati, Berbohong Sebabkan Penyakit ini

Hati-Hati, Berbohong Sebabkan Penyakit ini

Berbohong merupakan tindakan tidak jujur kepada sesorang atau orang banyak dengan tujuan tertentu. Tindakan ini biasanya dilakukan untuk sekedar iseng, memperoleh kepentingan tertentu, atau saat berada dalam situasi terjepit untuk menyelamatkan diri. Biasanya seseorang yang pernah melakukan kebohongan akan kembali melakukan hal yang sama untuk menutupi kebohongan sebelumnya. Efek jangka pendek dari tindakan berbohong adalah … Read more

Penemuan Protein DNA dari Tanah Liat

Penemuan Protein DNA dari Tanah Liat

Para ilmuan biologi dan lingkungan dari Kavli Institute, Nanoscale Science baru-baru ini menemukan adanya kandungan protein DNA pada tanah liat. Para peneliti menyebutkan bahwa tanah liat hidrogel selama milyaran tahun mengalami reaksi kompleks yang menciptakan protein dengan bantuan bahan kimia, hingga membuat sel kehidupan. Penemuan ini membuktikan bahwa tanah liat berpotensi memainkan peran penting dalam … Read more