Contoh Model Batik Lengan Panjang Wanita

Infoyunik.com – Sobat unik apakah kamu bingung model batik lengan panjang wanita? Batik di identik untuk menghadiri acara formal, biasanya orang akan menggunakan pakaian motif batik.

Nah, agar terlihat tidak monoton kini ada berbagai model baju batik wanita modern yang bisa kamu kenakan saat menghadiri acara formal ataupun tidak.

Kamu bisa memilih sesuai selera warna maupun motif baju sesuai keinginan. Kamu bisa simak artikelnya dibawah ini.

Rekomendasi Model Batik Lengan Panjang Wanita

Rekomendasi Model Batik Lengan Panjang Wanita

Berikut ini adalah rekomendasi contoh model batik lengan panjang wanita untuk menjadi inspirasi kamu, antara lain:

1. Muslim Kerja

Perpaduan warna yang diterapkan pada batik yang satu ini, membuat kamu lebih anggun dan cantik. Motif polkadot di bagian tangan, membuat kamu terlihat sangat manis.

Sedangkan warna yang ada pada motif bunga juga sangat ceria namun tetap terlihat sangat simpel. Bagian leher, terdapat sedikit belahan yang membuat model baju batik ini lebih menarik. Inilah namanya batik bermotif sederhana yang akan sangat manis apabila dikenakan oleh wanita dewasa.

2. Katun Premium

Batik tulis yang satu ini terlihat sangat elegan. Ditambah motif batik yang terlihat sangat rapih dan sederhana sangat cocok digunakan untuk ke acara tertentu. Bahkan bisa kamu gunakan saat berpergian karena modelnya yang modern.

Pada bagian bawah baju ini sengaja dibuat tidak sama, bagian kiri nampak lebih pendek agar terlihat lebih modern.

3. Seragam Kerja

Bila kamu bekerja sebagai guru atau diwajibkan untuk memakai baju batik dihari tertentu, model baju ini tentu cocok di gunakan.

Warnanya juga sangat sederhana sehingga kamu terlihat lebih elegan. Di bagian kerah, dibentuk seperti itu agar terlihat lebih unik dan menarik.

4. Warna Kombinasi

Buat kamu penyuka warna pink, model baru baju batik ini cocok dijadikan pilihan. Bila dilihat, modelnya seperti kebaya modern yang memiliki motif batik. Bagian pinggir berwarna hitam sehingga warnanya tidak monoton.

5. Modern

Sangat cantik dan modern bila kamu memilih model baju batik wanita satu ini. Model pada bagian leher ini membuat kamu terlihat lebih kekinian. Sedangkan bagian tangan baju, terdapat belahan dan kancing yang mempercantik tampilan kamu.

Agrapana Puspita

6. Agrapana Puspita

Motif dan warna batik yang satu ini sangat indah karena warnanya lebih beragam. Motif batik dibuat agar kamu terlihat lebih elegan ketika menggunakan model batik ini saat bekerja. Modelnya sangat simpel, karena hanya ada kancing pada baju.

7. Sedikit Motif Di Bagian Lengan

Karena terdapat sedikit motif pada bagian tangan yang sama dengan bagian badan. Tanpa kancing, pakaian batik yang satu ini memiliki kerutan pada bagian kerah yang membuat tampilannya sangat indah.

8. Santai

Baju wanita yang satu ini terlihat sangat santai karena terdapat kantong pada bagian kiri dan motifnya abstrak. Cocok untuk kamu yang suka berpergian namun ingin menggunakan batik saat jalan-jalan.

9. Sederhana

Motif wayang pada batik ini memang sangat unik karena dipadukan dengan motif batik jawa tengah. Terlihat sangat sederhana karena kerah yang digunakan sangat simpel dan seperti model baju pada umumnya.

Motif wayang pada batik ini memang sangat unik karena dipadukan dengan motif batik jawa tengah. Terlihat sangat sederhana karena kerah yang digunakan sangat simpel dan seperti model baju pada umumnya.

Baca Juga:  Rumah Dijual Di Bandung Untuk Keluarga Kecil

10. Kekinian

Blouse batik cantik dengan tampilan kemeja kekinian kebaya modern. Terlihat lebih santai karena memiliki lengan yang sangat pendek dan kearah yang simpel.

11. Origin Cokelat

Mengusung unsur jawa, kemeja ini akan membuat kamu tampil cantik. Apalagi ada tambahan sedikit motif pada bagian lengan bawah tangan yang membuat kamu terlihat lebih anggun.

12. Atasan Blouse

Bagian kerah batik, terlihat seperti baju tradisional negara lain. Maka jika kamu mengenakannya akan terlihat berbeda. Warnanya juga cerah dan motif batik yang digunakan sangat cocok dan rapih.

13. Katun Lengan Panjang

Terdapat kancing berukuran kecil pada bagian dada baju batik agar terlihat lebih menarik digunakan. Motif pada bagian kerah sama dengan motif bagian bawah baju sehingga terlihat lebih serasi.

14. Parang Kembang Kombinasi

Kain katun yang digunakan dan adanya motif parang kembang kombinasi menjadi keunikan tersendiri bagi model baju batik wanita yang satu ini. Terdapat beberapa motif pada satu baju maka tidak heran jika terlihat sangat menarik.

15. Bagian Depan Polos

Motif batik seperti ini terbilang sangat untik karena polos pada bagian depan saja. Warnanya juga disesuaikan dengan batik sehingga sangat menarik perhatian. Terdapat beberapa kancing yang membuat kamu tampil beda saat menggunakannya.

16. Formal

Bila ingin pergi ke acara formal, mode batik ini cocok sekali dijadikan pilihan. Warnanya membuat kamu tampil lebih anggun. Tanpa kancing, baju ini menerapkan model yang agak terbuka pada bagian kerah dan tangan pendek agar terkesan lebih santai tetap membuat kamu cantik.

17. Dengan Warna Gelap

Penyuka warna gelap? Batik seperti ini cocok sekali untuk kamu. Meski gelap, namun tidak tampak monoton karena adanya motif batik yang menarik. Bagian tangan sengaja dibentuk pendek agar kamu terlihat lebih santai.

18. Motif dan Warna Cerah

Warnanya sangat cerah sehingga sangat enak dipandang mata. Motifnya juga sangat rapih bila dilihat dengan jelas tidak hanya satu motif ada beberapa motif lainnya yang ada pada model baju ini. Hanya saja penempatan motif sangat berbeda sehingga menarik dan indah.

19. Simpel

Model batik yang ini, cocok sekali digunakan saat kamu ingin berpergian kerumah saudara karena terkesan sederhana dan terdapat beberapa motif yang dipadukan dalam satu baju. Salah satu motif yang ada pada baju tersebut berasal dari daerah jawa.

Full Motif

20. Full Motif

Bila kamu ingin terlihat lebih kalem, gunakanlah baju batik full motif seperti ini. Terdapat warna yang lebih terang di beberapa bagian, seperti bagian tangan, bahu dan perut agar terlihat lebih unik.

21. Blouse Batik Wanita

Kawung jotak blouse batik ini sudah agak langka karena sangat unik dan terdapat 3 perpaduan warna yang menarik yaitu hitam, biru muda dan biru tua. Warna hitam yang terdapat pada sisi kanan kiri baju membuat kamu lebih terlihat elegan. Bagian kerah juga cukup tebal dan bentuknya juga bagus.

22. Kombinasi Blazer dan Bolero

Untuk baju batik pada ide ini hanya menggunakan satu motif saja. Hal ini tidak akan menjadi masalah. Modelnya pun sangat kekinian dan up to date.

Baca Juga:  Contoh Model Gamis Batik Kombinasi Terbaru 2022

Coba kamu perhatikan pasti sangat berbeda dari yang lain. Tidak seperti model kebanyakan atasan batik ini dibuat dengan gaya cardigan pada bagian bawah dan ditutup dengan model bolero pada bagian atas.

23. Style Harajuku Kombinasi Bahan Kotak

Bagi kamu yang ingin berpenampilan berbeda dan stylist. Gaya model harajuku juga bisa menjadi salah satu pilihan yang bisa kamu pakai. Motif batiknya bisa kamu kenakan pada bagian luar sebagai model cardifan. Sementara bagian dalam menggunakan kaos warna kotak. Terkesan sangat ramai, namun tetap kece.

24. Model Dress yang Modis

Tidak perlu dengan banyak model, dengan gaya seperti ini saja penampilan kamu sudah terlihat mewah. Untuk kamu wanita karir pemilihan dress ini sangat tepat dan bisa kamu gunakan.

Terlebih pemakainnyapun tidak memerlukan waktu yang lama. Dressnya memiliki warna cerah yakni maroon. Bisa kamu memadukannya dengan celana jeans warna hitam. Untuk jilbab gunakan model segi empat warna yang senada dengan celana.

25. Kombinasi Dua Batik Model Korea

Atasan batik model korea ini juga sangat bisa digunakan bagi kamu yang mengenakan hijab. Contohnya ide seperti ini motif batiknya ada dua macam sangat pas dan serasi dipadukan. Modelnya pun juga sangat kecek untu kamu yang suka dengan gaya korea.

Tanya Jawab

Berikut ini adalah tanya jawab seputar model batik lengan panjang wanita, yakni:

Apakah Baju Batik Lengan Panjang Cocok Untuk Wanita?

Model baju batik lengan panjang wanita muslimah yang khawatir untuk menutup auratnya dengan tepat, mungkin akan memilih pakaian batik lengan panjang. Namun demikian, ini dapat dipilih oleh wanita yang tidak mengenakan hijab.

Apa Saja Model Baju Batik Yang Digandrungi Oleh Pecinta Batik?

Rok payung sangat populer di kalangan penggemar batik karena menawarkan gagasan kemandirian bagi pemakainya.

Semua orang semakin menyukainya karena desain dan temanya. Model Kemeja Batik Formal Pria dapat mengenakan kemeja batik lengan panjang atau pendek untuk pertemuan formal.

Mengapa Wanita Harus Mengenakan Baju Batik?

Wanita tidak perlu khawatir terkesan kuno, ketinggalan zaman, atau lebih tua ketika mereka mengenakan pakaian batik. Semua itu adalah pemikiran kuno.

Pakaian batik telah mengikuti mode anak muda masa kini. Atasan batik lengan pendek dengan sobekan di bahu adalah model baju batik kontemporer saat ini.

BACA JUGA:

Contoh Model Lengan Baju Gamis Renda
Contoh Model Baju Pesta Terbaru 2020
Daftar Harga Model Baju Gamis 2021 Terbaru

Kesimpulan

Dari penjelasan diatas dapat kita simpulkan bahwa model batik lengan panjang wanita yakni pilihlah atasan batik yang menurut Anda pantas dan sesuai untuk Anda kenakan, terutama untuk bekerja.

Kamu juga bisa membaca beberapa artikel lainnya pada web kita, ada banyak kategori bacaan seperti Daftar Harga, Review, Info Unik, Tips, Teknologi, dll, yuk kunjungi website InfoYunik dan temukan informasi yang kamu butuhkan.