Lima Penyebab Malas Melakukan Ibadah

Lima Penyebab Malas Melakukan Ibadah

Manusia ditakdirkan untuk beribadah kepada Allah SWT. Selain akan mendapatkan pahala, melaksanakan ibadah atas dari mengharap keridhaan Allah menjadi salah satu jalan untuk meraih surga-Nya saat di akhirat kelak. Oleh karena itu, banyak kaum muslim yang berlomba-lomba dalam melaksanakan ibadah agar mendapatkan perlindungan dari panasnya api neraka. Namun, tidak dapat dipungkiri masih banyak saja manusia … Read more

Tinggal Satu di Dunia, Badak Langka Ini Dikawal Pasukan Bersenjata

Tinggal Satu di Dunia, Badak Langka Ini Dikawal Pasukan Bersenjata

Keberadaannya yang hanya tinggal satu didunia membuat Badak langka berjenis badak putih Utara ini mendapat pengawalan ekstra. Badak yang bernama Sudan tersebut dikawal 24 jam oleh tiga sampai empat tentara bersenapan laras panjang di Kenya karena dikhawatirkan menjadi incaran pemburu liar. Pasalnya cula dari badak jenis ini, dikabarkan bisa dijual seharga Rp 900 juta per … Read more

Lima Orang yang Miliki Kemiripan dengan Rasulullah

Lima Orang yang Miliki Kemiripan dengan Rasulullah

Rasulullah SAW merupakan sosok manusia yang miliki kesempurnaan dari Allah SWT. Mulai dari sifat, akhlak hingga seluruh perbuatannya menjadi teladan yang bisa ditiru oleh seluruh umat manusia di muka bumi, terutama untuk kaum muslimin. Jelas dikatakan bahwa tidak ada yang menyamai akhlak yang beliau perlihatkan semasa hidup di dunia ini karena begitu sempurnanya. Namun apabila … Read more

Baca Dzikir Ini Agar Bangun Malam Tidak Sia-Sia

Baca Dzikir Ini Agar Bangun Malam Tidak Sia-Sia

Malam hari menjadi waktu yang tepat untuk mengistirahatkan tubuh usai seharian beraktivitas. Paginya diharapkan stamina kembali normal setelah tidur semalaman. Namun tidak jarang diantara kita banyak yang tiba-tiba terbangun pada malam hari. Beberapa diantaranya ada yang bangkit dan melaksanakan salat Tahajud. Namun ada pula yang memilih kembali melanjutkan tidur. Ternyata tiba-tiba bangun malam bisa menjadi … Read more

Enam Ciri Manusia yang Nantinya Hancurkan Kabbah

Enam Ciri Manusia yang Nantinya Hancurkan Kabbah

Kabbah merupakan kiblat bagi kaum mukmin ketika melaksanakan salat. Nabi Muhammad SAW menyebutkan, pada akhir zaman nanti, bangunan yang menyerupai kubus ini akan mengalami kehancuran. Peristiwa ini merupakan salah satu pertanda bahwa kiamat besar akan segera terjadi. Dalam haditsnya, Nabi menyebut bahwa penghancur Kabbah bernama Dzus-Suwaiqatain. Orang ini akan menghancurkan Kabbah dengan linggisnya. Ternyata golongan … Read more