Bid’ah merupakan amalan baru yang dibuat oleh manusia padahal tidak pernah diajarkan sebelumnya oleh Nabi Muhammad SAW. Perasaan tidak cukup terhadap apa yang sudah dicontohkan Rasulullah ini, membuat umat muslim membuat cara-cara baru dalam beribadah.
Termasuk amalan-amalan bid’ah ketika memasuki bulan Ramadhan. Beberapa amalan berikut ini berkembang turun temurun serta melalaikan manusia dari ibadah yang disyariatkan. Padahal Allah SWT berfirman bahwa Dia sudah menyempurnakan agama ini, sehingga tidak perlu ditambah-tambah lagi.
1. Berzikir Dengan Keras Setelah Salam Shalat Tarawih
Bid’ah pertama adalah bersuara keras ketika berdzikir usai melaksanakan Shalat Trawih. Biasanya dzikir dipimpin oleh satu orang dengan suara keras atau menggunakan mikrofon, lalu kemudian diikuti oleh orang lainnya. Demikian juga perkataan “assholaatu yarhakumullah” oleh muadzin ketika akan melaksanakan shalat tarawih juga termasuk kategori bid’ah. Amalan ini tidak pernah diajarkan oleh Nabi Muhammad dan sahabat semasa hidupnya.
2. Membangunkan Orang-Orang untuk Sahur
Ternyata membangunkan orang-orang untuk sahur merupakan amalan yang tidak pernah dilakukan Rasulullah SAW.Terlebih dengan tata cara membangunkan di setiap daerah yang berbeda-beda mengindikasikan bahwa amalan ini tidak disyariatkan. Jika seandainya masalah ini disyariatkan oleh Rasulullah, tentunya tidak akan ada orang-orang yang berselisih karena membangunkan orang sahur. Namun seperti diketahui, permasalahan muncul ketika ada cara-cara yang dinilai mengganggu untuk membangunkan orang sahur.
3. Melafazkan Niat
Banyak daerah di Indonesia yang melafazdkan niat sahur saat setelah melakukan shalat tarawih dan witir di masjid atau mushalah. Imam masjid biasanya akan mengomandoi untuk bersama-sama membaca niat untuk melakukan puasa besok harinya. Hal ini tidak pernah dilakukan oleh Nabi Muhammad SAW. Ia hanya memerintahkan umat Islam berniat dalam hati untuk melaksanakan puasa besok hari tanpa harus dilafadzkan.
4. Imsak
Ternyata tradisi mengumumkan imsak juga menjadi tren yang dilakukan kaum muslimin ketika ramadhan. Ini bertujuan agar orang tidak lagi makan dan minum karena waktu sudah menjelang fajar. Sahabat Anas meriwayatkan dari Zaid bin Sabit radhiyallahu ‘anhuma, “Kami makan sahur bersama Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam kemudian beliau shalat. Maka kata Anas, “Berapa lama jarak antara azan dan sahur?”, Zaid menjawab, “Kira-kira 50 ayat membaca ayat al-Qur’an.” (HR. Bukhari dan Muslim)
5. Takbiran
Takbiran merupakan amalan yang diciptakan manusia. Pada era kini, tradisi menyambut Idul fitri ini dilakukan dengan konvoi keliling kampung atau keliling kota. Padahal Rasulullah tidak pernah menyuruh umatnya untuk melakukan takbiran dengan cara tersebut atau dengan mengeraskan membaca takbir dan memukul bedug pada malam ied. Yang dianjurkan hanyalah membaca takbir saat keluar rumah ketika akan melaksanakan shalat ied.
6. Padusan
Pedusan atau mandi besar saat memasuki bulan Ramadhan juga tidak disyariatkan dalam Islam. Nabi Muhammad hanya memerintahkan umatnya untuk niat berpuasa esok pada malam sebelum puasa. Di berbagai daerah di Indonesia, ada beragam cara-cara menyambut Ramadhan. Namun hal tersebut justru bertentangan dengan sunnah Nabi.
7. Perayaan Nuzulul Qur’an
Tanggal 17 Ramadhan merupaka tanggal diturunkannya Al-Qur’an. Biasanya masjid-masjid akan membuat perayaan untuk mengenang saat-saat diturunkannya Al-Quran. Namun hal ini tidak pernah dilakukan oleh Nabi Muhammad SAW maupun sepeninggal beliau.
8. Berziarah Kubur Karena Ramadhan
Memasuki bulan Ramadhan, tukang bunga biasanya akan kebanjiran order karena banyaknya permintaan untuk berziarah. Tradisi ini memang selalu dilakukan oleh kaum muslimin menjelang Ramadhan. Hal ini sebenarnya tidak dianjurkan oleh Nabi Muhammad SAW. Ziarah kubur dianjurkan agar kita teringat dengan kematian dan akhirat, akan tetapi mengkhususkannya karena even tertentu, seperti menyambut Ramadhan.
Seyogyanya kita bisa menghindari adat kebiasaan yang selama ini sudah turun temurun namun tidak pernah dianjurkan oleh Nabi Muhammad shallallahu ‘alaihi wa sallam.Semoga kita termasuk hamba-hamba yang merasa cukup dengan sesuatu yang telah dicontohkan. Semoga informasi ini bermanfaat untuk pembaca setia dan terimakasih sudah membaca.
Rekomendasi:
- Tiga Kalimat Dzikir yang Paling Dicintai Allah Dzikir merupakan aktivitas ibadah dalam umat Islam untuk mengingat Allah SWT. Dzikir ini menjadi kunci ketenangan dan kebahagiaan hidup di dunia serta kesejahteraan di akhirat kelak. Karena begitu pentingnya berzikir…
- Berdoalah Pada Waktu Ini, Niscaya Terkabul Bulan Ramadhan menjadi bulan yang ditunggu-tunggu oleh kaum muslimin. Hal tersebut dikarenakan pada bulan tersebut Allah melimpahkan banyak keberkahan serta membuka pintu ampunan. Maka dari itu banyak orang yang kemudian…
- Inilah Kriteria Wanita yang Bisa Masuk Surga dari Pintu… Nabi Muhammad SAW dalam sebuah hadistnya pernah menjelaskan bahwa kebanyakan penghuni surga adalah wanita. Hal ini tentu menjadi salah satu berita yang menakutkan mengingat siksa dan azab neraka yang begitu…
- Ternyata Hukuman Orang yang Berpuasa Namun Tidak Salat… Ramadhan merupakan bulan dimana umat Islam diwajibkan untuk berpuasa. Meski ada tambahan ibadah, bukan berarti Allah SWT mengurangi ibadah wajib yang lain. Justru pada bulan ini umat dihimbau untuk memperbanyak…
- Ini Manusia yang Dibanggakan Allah kepada Malaikat Kita boleh saja bangga ketika atasan mengungkapkan pujian atas hasil kerja. Atau boleh juga bangga ketika tetangga atau saudara mengungkapkan kekagumannya atas apa yang sudah kita dapatkan. Tidak bisa dipungkiri…
- Delapan Keistimewaan yang Buat Ramadhan Selalu Dirindukan Ramadhan menjadi bulan yang spesial bagi Umat Islam. Pada bulan ini, orang yang tadinya tidur terlelap tiba-tiba harus bangun begitu pagi untuk makan sahur. Selain itu, ibadah sore hari tidak…
- Inilah Jumlah Rakaat Tahajud Rasulullah SAW Tahajud merupakan salah satu shalat sunnah yang mulia. Dalam hadist dijelaskan jika sebaik-baik shalat setelah shalat wajib adalah shalat Tahajud atau sering disebut Qiyamul Lail. Waktu utama pelaksanaan shalat ini…
- Inilah Puasa Sunnah yang Paling Istimewa Sebagian orang menganggap bahwa ibadahnya tidak cukup hanya dengan amalan-amalan wajib saja. Mereka melakukan amalan sunnah untuk menambah pahala dan mendapat berkah dari Allah SWT.Salah satu amalan tambahan yang banyak…
- Lakukan Lima Amalan Ini Agar Raih Keberuntungan Setiap orang tentu menginginkan kehidupan yang senantiasa dihiasi dengan keberuntungan. Banyak orang yang menganggap bahwa kelimpahan harta bisa menjadi salah satu tolak ukur seseorang dikatakan beruntung. Bagi mereka dengan banyaknya…
- Empat Amalan Agar Dekat Dengan Rasulullah Saat Hari Kiamat Umat muslim yang beriman tentu sangat merindukan sosok Nabi Muhammad SAW. Meski sudah berselang sekitar 15 abad, namun Nabi terkahir ini selalu hidup dihati setiap mukmin.Pertemuan dengan Rasulullah SAW merupakan…
- Kewajiban Mengganti Hutang Puasa Ramadhan Bulan Ramadhan tinggal menghitung hari, lantas sudah kah kita umat muslim mengganti hutang puasa tahun lalu? Bagi yang masih memiliki hutang puasa, maka tunaikanlah qodho puasa sesegera mungkin, mengingat semakin…
- Lima Amalan Sepele ini Peroleh Pahala Besar dari Allah Setiap perbuatan baik yang dilakukan dengan hati tulus dan ikhlas akan menjadi ladang pahala bagi mereka yang mengerjakannya. Ada banyak amalan yang bisa dilakukan dan mendapat ganjaran berupa pahala dari…
- Amalan untuk Kuasai Jurus Kebal Warisan Nabi Muhammad Melalui Al-Quran dan hadist Nabi Muhammad SAW menyampaikan ilmu pengetahuan yang bersumber langsung dari Allah SWT. Bacaan Al-quran serta amalan-amalan beliau dalam sunnah menjadi kompas bagi Umat Islam untuk menuju…
- Inilah Amalan untuk Memperlancar Rezeki Rezeki merupakan perkara ghaib layaknya jodoh dan kematian. Meski sudah bekerja keras dan berusaha, tetap saja hasil akhirnya Allah yang menentukan. Tidak jarang, walau sudah berusaha optimal dalam mendatangkan rezeki,…
- Amalan Pagi Agar Seharian Banjir Rezeki Pagi merupakan waktu untuk mengawali hari. Ada yang memulainya dengan olahraga, mandi lalu menyantap makanan bergizi, mempersiapkan diri bekerja menjemput rezeki, dan ada pula yang menghabiskannya dengan menonton tayangan televisi.Apapun…
- Ketahui Empat Rakaat Sunnah untuk Buka Pintu Langit Rasulullah SAW merupakan sosok teladan yang paling sempurna di muka bumi. Beliau senantiasa melaksanakan segala perintah Allah baik yang wajib ataupun sunnah. Ada banyak amalan sunnah yang tidak pernah ditinggalkan…
- Enam Misteri yang Allah Sembunyikan dari Manusia Kehidupan di dunia merupakan salah satu misteri yang tidak diketahui oleh penghuninya. Tidak ada satupun makhluk yang mengetahui bagaimana jalan cerita hidupnya kecuali atas izin Allah SWT. Begitu banyak hal…
- Tiga Amalan Muslim Sejati Setiap Hari Di dalam Islam setiap perbuatan merupakan ibadah untuk mencari pahala apabila dikerjakan dengan hati yang tulus untuk mendapatkan ridha dari Allah SWT. Bagi kaum muslim, mengerjakan amalan ibadah dapat dilakukan…
- Lakukan Tiga Amalan Ini Agar Masuk Surga Paling Pertama Tujuan setiap mukmin melakukan ibadah tentu saja untuk mendapatkan keridhaan dari Allah SWT. Selain itu, mereka juga mengerjakan amalan tersebut untuk menjauhi segala larangan Allah agar hidupnya bahagia di dunia…
- Dua Waktu yang Diharamkan untuk Sholat Dhuha Banyak amalan yang bisa dilakukan untuk dijadikan sebagai ladang mendapatkan ridha dari Allah. Sholat dhuha menjadi amalan sunnah tambahan yang bisa dilakukan untuk memperoleh pahala tersebut. Tidak hanya pahala, mengerjakan…
- Ternyata Inilah Waktu yang Disunnahkan untuk Makan Sahur Bulan Ramadan menjadi waktu yang tepat untuk seseorang memperbaiki diri. Terlebih lagi pada bulan ini, Allah SWT membuka pintu ampunan yang selebar-lebarnya. Oleh karena itu, banyak kaum muslimin yang kemudian…
- Lakukan Ini Jika Ingin Salat di Masjid Shalat merupakan ibadah wajib yang harus senantiasa dilaksanakan kaum muslimin. Perintah yang turun langsung dari Allah SWT kepada Nabi Muhammad SAW ini bahkan dikatakan sebagai tiang agama.Ada begitu banyak keutamaan…
- Meski Haid, Wanita Bisa Raih Pahala Ramadhan dengan Amalan… Umat Islam pada bulan Ramadhan berlomba-lomba mencari pahala dengan beribadah dan melakukan amal kebaikan. Allah SWT menjanjikan setiap ibadah dan kebaikan pada bulan ini akan dilipatgandakan pahalanya. Ibadah wajib akan…
- Empat Penyebab Gagal Raih Ampunan di Bulan Ramadhan Bulan suci Ramadhan menjadi bulan istimewa bagi umat Islam. Bagaimana tidak? Pada waktu ini Allah SWT membuka pintu ampunan selebar-lebarnya. Ada begitu banyak amalan yang bisa mendatangkan ampunan atas dosa-dosa…
- Inilah Cara Agar Anda Didoakan Jutaan Manusia di Dunia Doa merupakan permintaan seorang hamba kepada Rabbnya ketika menginginkan dan berharap sesuatu. Tidak melulu hanya materi, manusia juga berdoa agar mendapat ampunan, diberikan kesehatan dan keselamatan.Tidak hanya doa yang dimunjatkan…
- Ketahui Tiga yang Menjadi Warisan Rasulullah Warisan menjadi suatu hal yang selalu menggiurkan bagi sebagian orang. Di dunia ini warisan identik dengan harta benda dari keluarga atau kerabat yang sudah meninggal dunia. Tidak jarang, hal ini…
- Empat Amalan Pagi Pengundang Rezeki Agama Islam adalah agama yang menganggap semua perbuatan untuk mencari pahala itu adalah ibadah. Terlebih lagi apabila dikerjakan dengan hati yang tulus untuk mendapatkan keridhaan dari Allah SWT. Selain untuk…
- Mudahnya Bangun Tahajud dengan Delapan Cara Ini Salat tahajud merupakan shalat sunnah yang dikerjakan pada malam hari, tepatnya setelah orang tersebut bangun dari tidur. Waktu yang paling mustajab untuk melaksanakan shalat tahajud adalah sepertiga malam. Di saat…
- Bolehkah Berdoa Bersama Usai Salat Berjamaah? Doa merupakan permintaan seorang hamba kepada pencipta ketika berharap sesuatu. Bagi umat islam, aktivitas berdoa sering dilakukan setelah selesai salat wajib maupun sunnat.Manusia harus khusuk dan bersungguh-sungguh terhadap permohonan yang…
- Hal-Hal yang Dirahasiakan Allah SWT dari Manusia Ada banyak hal yang masih menjadi rahasia Allah SWT yang tidak terungkap oleh manusia. Meski dengan kecanggihan tekonologi dan sains, manusia masih belum mampu menembus ilmu yang dirahasiakan ini. Pastinya…