Enam Hal yang Dianggap Modern, Namun Sudah Ada Sejak Masa Lalu

Teknologi mengalami kemajuan yang begitu pesat dan  berkembang disegala aspek kehidupan. Dengan segala kecanggihan yang ada, manusia yang hidup pada masa sekarang mengganggap bahwa zaman ini merupakan era modern karena berhasil menemukan hal-hal baru yang tidak bisa diciptakan pada masa lalu. Sementara pada zaman lalu, hal-hal yang ada terkait terknologi mustahil diciptakan karena peralatan yang … Read more

Lalat Bisa Sembuhukan Penyakit Syaraf

Lalat merupakan serangga yang kerap datang saat kita menyajikan makanan atau minuman. Tak jarang lalat masuk ke dalam sajian yang dihidangkan. Biasanya makanan dan minuman yang sudah  dihinggapi hewan ini akan dibuang atau disingkirkan. Dalam sebuah hadist yang diriwayatkan Bukhari, Rasulullah SAW memerintahkan agar umatnya membenamkan lalat yang masuk ke minuman kemudian membuangnya. Pada hadist … Read more

Anjuran Islam dalam Memberi Nama Anak

Bagi sebagian orang, bukan menjadi masalah jika tidak mempersiapkan sebuah nama untuk anak yang akan lahir. Namun tidak sedikit pula yang sudah sibuk membuat list nama sejak sebelum anak terlahir ke dunia. Di dalam pergaulan sehari-hari kita mungkin sering mendengar kalimat ‘apalah arti sebuah nama’. Ternyata bagi Agama Islam, nama memiliki arti penting. Pasalnya pada … Read more

Ngeri, Di Akhirat Orang Pelit Ilmu Akan Merasakan Ini

Kegiatan belajar mengajar tidak hanya bisa dilakukan pada bangku sekolah saja. Untuk memahami sesuatu, seseorang bisa bertanya kepada mereka yang lebih ahli. Namun tidak bisa dipungkiri bahwa ilmu adalah pengetahuan yang mahal. Orang harus meluangkan waktunya untuk bisa menguasai bidang tertentu, atau mengeluarkan biaya yang tidak sedikit mempelajari ilmu itu. Sehingga tidak jarang orang berilmu … Read more

Lima Lokasi Wisata yang Ada di Mata Uang Rupiah

Mata uang rupiah merupakan alat pembayaran resmi di Indonesia yang terdiri dari kertas dan logam. Keduanya didesain sedemikian rupa agar tampak lebih menarik dan berbeda untuk setiap pecahannya. Khusus untuk uang kertas, setiap pecahannya memiliki desain unik dengan gambar-gambar yang lebih banyak.  Beberapa desain uang kertas bahkan pernah didaulat sebagai mata uang terbaik di dunia. … Read more