Inilah Alasan Manusia Lupa Kenangan Saat Masih Bayi

Inilah Alasan Manusia Lupa Kenangan Saat Masih Bayi

Kenangan merupakan memori tentang kejadian terdahulu yang kembali diingat pada masa sekarang. Diantara kita pastinya akan dengan mudah mengingat kenangan saat berada di SMP, SMA, kuliah atau kenangan pernah bekerja di suatu tempat. Namun berbeda jika ditanya bagaimana kenangan saat masih bayi. Hal ini menjadi pertanyaan sulit karena jarang sekali orang bisa mengingat kejadian saat … Read more

Ketahui Empat Bekal untuk Menuju Surga

Ketahui Empat Bekal untuk Menuju Surga

Menjadikan diri sebagai penghuni surga bukanlah suatu perkara mudah. Ada persyaratan yang harus dijalankan agar bisa memasuki tempat terindah tersebut. Syaratnya, manusia wajib  melaksanakan amalan kebaikan dan menjauhkan diri dari dosa. Namun, ada banyak sekali godaan dari syaitan dan kawanannya yang dilancarkan agar manusia tergelincir dalam kemaksiatan ketika berada di dunia. Karena hal inilah banyak … Read more

Ngeri, Di Akhirat Orang Pelit Ilmu Akan Merasakan Ini

Ngeri, Di Akhirat Orang Pelit Ilmu Akan Merasakan Ini

Kegiatan belajar mengajar tidak hanya bisa dilakukan pada bangku sekolah saja. Untuk memahami sesuatu, seseorang bisa bertanya kepada mereka yang lebih ahli. Namun tidak bisa dipungkiri bahwa ilmu adalah pengetahuan yang mahal. Orang harus meluangkan waktunya untuk bisa menguasai bidang tertentu, atau mengeluarkan biaya yang tidak sedikit mempelajari ilmu itu. Sehingga tidak jarang orang berilmu … Read more

Amalan Sebesar Gunung Hancur Akibat Bermaksiat Disaat Sepi

Amalan Sebesar Gunung Hancur Akibat Bermaksiat Disaat Sepi

Suatu ketika Rasulullah SAW pernah menyampaikan kepada sahabat tentang kaum yang tampak alim ketika berkumpul, namun dzalim pada diri sendiri tatkala sendirian dan sepi. Kaum ini muncul pada akhir zaman, menjelang hari kiamat. Mereka melakukan maksiat yang dianggap sepele, namun faktanya justru menghancurkan pahala dari amalan yang sudah dilakukan. Bahkan, meskipun amalan yang dimiliki sudah … Read more

Amalan Mudah Membuat Setan Menangis Tersedu-Sedu

Amalan Mudah Membuat Setan Menangis Tersedu-Sedu

Siapa yang tidak mengetahui setan? Makhluk laknatullah ini secara nyata menentang Allah dan semua Rasul-Nya. Misi utamanya adalah membawa sebanyak-banyaknya Bani Adam mengikuti mereka ke neraka. Berbagai cara dilakukan agar manusia terjerumus ke lembah kesesatan. Jika gagal dengan satu cara, maka setan akan menggunakan cara lain sampai manusia tergoda.  Mereka terlihat begitu perkasa dalam menjalankan … Read more

Intip Makanan Favorit Rasulullah yang Terbukti Sehat

Intip Makanan Favorit Rasulullah yang Terbukti Sehat

Semasa hidupnya, Nabi Muhammad SAW juga memiliki makanan favorit seperti manusia lainnya. Jika beliau berselera, maka Rasul akan menyantap seraya memuji makanan tersebut. Namun jika tidak, beliau meninggalkannya dan tidak pernah menggerutu. Deretan makanan berikut ini merupakan menu yang selalu dipuji Rasulullah SAW. Tidak melulu soal rasa, manusia utusan Allah SWT ini memilih makanan yang … Read more

Lima Kiat Rasulullah Padamkan Amarah

Lima Kiat Rasulullah Padamkan Amarah

Semua manusia pasti pernah mengalami emosi marah. Ada yang meluapkannya dengan ucapan, namun ada pula pula melalui tindakan. Tidak jarang kemarahan berujung dengan aksi brutal bahkan hingga menyebabkan kematian. Itulah kenapa Rasulullah SAW memerintahkan umatnya agar menahan amarahnya. Rasul bahkan menyebut bahwa orang yang paling kuat bukanlah seorang pendekar atau pegulat, tetapi mereka yang sanggup … Read more