Begini Jeritan Ruh Kepada Pemandi Jenazah

Ketika ajal datang menjelang, maka terputus sudah semua urusan di dunia. Manusia akan menuju alam barzah dan menunggu datangnya hari kiamat. Mereka yang masih hidup, memiliki kewajiban untuk mengurus jenazah. Mulai dari memandikan, mengkafani, mensalatkan, hingga mengantarkan ke liang lahat. Dari banyak prosesi ini, memandikan jenazah lah yang paling sulit. Karena itu, tidak sedikit pihak … Read more

Inilah Manusia yang Paling Sibuk Saat di Akhirat

Hari kiamat merupakan peristiwa kehancuran alam semesta dan menjadi awal bagi kehidupan yang kekal. Sebelum menuju surga atau neraka, umat manusia akan dibangkitkan lalu dikumpulkan di Padang Mahsyar untuk menjalani pengadilan dari Allah SWT. Pada hari itu, semua manusia hanya akan memikirkan dirinya sendiri. Bahkan, ketika orang tua, suami, dan anak disebelahnya diseret oleh malaikat, … Read more

Ternyata, Sunnah Nabi Ini Jadi Budaya Perusahaan Besar Dunia

Sunnah Nabi adalah tindakan atau kebiasaan yang dahulu dilakukan Rasulullah SAW. Umat terdahulu melaksanakannya sebagai bentuk ketaatan. Sementara saat ini, manusia sudah berupaya untuk mengungkap rahasia dibalik kebiasaan manusia yang jadi utusan Allah tersebut. Kini, sudah banyak sunnah nabi yang terbukti secara ilmiah. Bahkan, perusahaan di beberapa negara sudah menjalankan salah satu sunnah Nabi berikut … Read more

Kisah Malaikat Mikail Menahan Matahari dengan Sayapnya

Malaikat Mikail merupakan salah satu pembesar setelah Malaikat Jibril. Tentara Allah SWT ini betugas menurunkan hujan dan membagikan rezeki kepada makhluk di muka bumi. Pada satu ketika Allah SWT memerintahkannya untuk menahan matahari. Hal ini membuat waktu subuh menjadi lebih lama dibanding biasanya. Kisah ini terjadi pada suatu subuh saat Rasulullah SAW memimpin shalat berjamaah. … Read more

Inilah Makhluk yang Dijatuhkan Allah dari Langit Ketujuh

Allah SWT menciptakan semua makhluk untuk beribadah dan menjalankan segala perintah-Nya. Maka berbahagialah apabila kita senantiasa mengerjakan apa yang diperintahkan oleh Allah tersebut. Sebab ada balasan berupa surga yang menanti di alam akhirat kelak. Namun, celakalah bagi mereka yang menuruti nafsu duniawi dan terjerumus dalam lembah kemaksiatan. Sebab orang-orang ini akan dilemparkan ke dalam panasnya … Read more