Begini Cara Mengubah Utang Menjadi Pahala
Diantara kita pasti pernah berutang, baik dalam jumlah yang kecil, maupun utang dalam jumlah besar. Memang, dalam kondisi ekonomi terjepit, utang menjadi salah satu alternatif memenuhi kebutuhan karena kekurangan finansial. Meski aktivitas berutang ini diperbolehkan agama, namun tidak bisa dipungkiri kegiatan ini juga mendatangkan dampak negatif. Orang yang berhutang biasanya akan tertekan memikirkan bagaimana cara … Read more