Delapan Amalan yang Mendatangkan Syafa’at di Hari Kiamat

Delapan Amalan yang Mendatangkan Syafa’at di Hari Kiamat

Rasulullah SAW merupakan sosok pemimpin yang sangat dicintai oleh umat muslim. Beliau senantiasa mengajarkan amalan kebaikan serta memberikan ganjaran berupa memberikan syafa’at bagi orang yang Allah dan beliau kehendaki. Syafa’at yang diperoleh seorang muslim akan menjadi saksi amalan kebaikan baginya saat di hari kiamat kelak. Banyak orang yang beranggapan bahwasanya untuk mendapatkan syafa’at dari Rasulullah … Read more

Empat Aturan Mencari Rezeki yang Harus Ditaati

Empat Aturan Mencari Rezeki yang Harus Ditaati

Perkara rezeki memang menjadi salah satu rahasia Ilahi, sama halnya seperti jodoh dan maut. Allah SWT telah mengatur rezeki bagi setiap umat tanpa terkecuali. Namun, untuk mendapatkan rezeki tersebut bukanlah sebuah hal sepele. Sebab kita tidak bisa hanya duduk dan menunggu rezeki tersebut menghampiri. Akan tetapi harus dibarengi dengan usaha dan doa. Maka dari itu, … Read more

Kalimat Dzikir Ini Setara dengan Satu Pohon di Surga

Kalimat Dzikir Ini Setara dengan Satu Pohon di Surga

Rasulullah SAW sudah membawa kabar gembira tentang surga. Tempat ini hanya bisa diraih ketika manusia melakukan amal baik saat menjalani kehidupan di dunia. Di dalamnya, ada begitu banyak kenikmatan yang tidak pernah terbayangkan sebelumnya. Kenikmatan surga yang dirasakan penduduknya tidaklah sama.  Ada ibadah-ibadah tententu   yanag harus dilakukan untuk bisa merasakan setiap keindahannya. Misalnya seperti memiliki … Read more

Lakukan Dzikir Ini Agar Bangun Malam Berpahala

Lakukan Dzikir Ini Agar Bangun Malam Berpahala

Diantara kita mungkin sering tiba-tiba terbangun pada malam hari. Biasanya ada yang memang sengaja bangun untuk melakukan salat tahajud, namun ada juga yang memang mendadak bangun karena hal lainnya. Ternyata kondisi tiba-tiba bangun pada malam hari ini sebenarnya bisa menjadi ladang amal bagi kita. Tidak hanya untuk yang ingin melaksanakan salat tahajud saja, namun orang-orang … Read more

Ternyata Inilah Waktu yang Disunnahkan untuk Makan Sahur

Ternyata Inilah Waktu yang Disunnahkan untuk Makan Sahur

Bulan Ramadan menjadi waktu yang tepat untuk seseorang memperbaiki diri. Terlebih lagi pada bulan ini, Allah SWT membuka pintu ampunan yang selebar-lebarnya. Oleh karena itu, banyak kaum muslimin yang kemudian berlomba-lomba melakukan kebaikan Pada saat bulan Ramadhan Allah SWT akan melipat gandakan pahala setiap amalan yang dilakukan baik itu wajib ataupun sunnah. Salah satu amalan … Read more