Lima Amalan Agar Hidup Lebih Istiqomah

Lima Amalan Agar Hidup Lebih Istiqomah

Kehidupan dunia sejatinya adalah ujian bagi manusia. Setiap saat kita dihadapkan dengan berbagai persoalan sebagai bentuk ujian terhadap keimanan. Tidak hanya kesedihan, kebahagiaan juga merupakan bentuk ujian bagi manusia. Apakah manusia akan bertambah taat? atau ujian tersebut justru membuat orang terjerumus untukĀ  melakukan maksiat. Itulah sebabnya kaum muslim harus senantiasa istiqomah atau teguh pendirian. Sikap … Read more

Kisah Tiga Bayi Ajaib yang Bisa Bebicara

Kisah Tiga Bayi Ajaib yang Bisa Bebicara

Kelahiran seorang bayi merupakan anugerah terindah untuk keluarga terutama kedua orang tua. Lazimnya seorang bayi, Ia hanya bisa menangis saat saat lapar, menangis saat buang air atau saat mengantuk. Namun tidak untuk tiga bayi berikut ini, mereka bisa berbicara lantang demi mengucapkan kalimat kebenaran, tentunya ini dengan izin Allah SWT. Nabi Muhammad SAW dalam sabdanya … Read more

Inilah Amalan yang Lebih Besar Pahalanya dari Shalat dan Puasa

Inilah Amalan yang Lebih Besar Pahalanya dari Shalat dan Puasa

Dari dulu hingga kini banyak kaum muslim yang menganggap bahwa amalan wajib yang diperintahkan oleh Allah seperti shalat, puasa dan zakat memiliki ganjaran pahala yang paling besar. Oleh karenanya banyak orang yang rajin mengerjakannya. Dengan harapan mereka akan mendapatkan keberkahan hidup dan pahala berlimpah dari Allah. Padahal sebenarnya, selain tiga amalan ini masih ada juga … Read more

Kenali Balasan Orang yang Suka Mengadu Domba

Kenali Balasan Orang yang Suka Mengadu Domba

Adu domba merupakan tindakan tercela karena merusak hubungan antar manusia. Bahkan dalam realitasnya tindakan ini dapat berakibat fatal, misalnya menimbulkan permusuhan, pertikaian, bahkan sampai berujung pada pembunuhan. Dengan kemudahan pola komunikasi di sosial media seperti saat ini, tindakan mengadu domba semakin mudah dan sering dilakukan. Berbagai isu dan fitnah bisa tersebar dengan gampang yang bertujuan … Read more

Ternyata, Baca Doa Memakai Pakaian Bisa Ampuni Dosa Masa Lalu

Ternyata, Baca Doa Memakai Pakaian Bisa Ampuni Dosa Masa Lalu

Agama islam mengatur segala aspek kehidupan. Termasuk hal-hal kecil seperti ketika memakai pakaian. Ada adab dan aturan yang harus diterapkan. Salah satunya adalah membaca doa ketika berpakaian. Meski sebenarnya sangat mudah, namun tidak banyak umat Islam yang berdoa saat memakai pakaian. Ada yang karena buru-buru, tidak hapal lafadznya serta berbagai alasan lainnya. Padahal begitu banyak … Read more

Tiga Cara Cerdas Menyikapi Harta Dunia

Tiga Cara Cerdas Menyikapi Harta Dunia

Sejatinya dunia hanyalah sementara. Anak, rumah, mobil mewah dan kekayaan berlimpah lainnya merupakan ujian terhadap keimanan manusia. Namun tidak bisa dipungkiri bahwa kekayaan kini membutakan. Manusia berlomba-lomba mengumpulkan harta dengan beragam cara. Bahkan beberapa diantaranya tidak mempedulikan perkara halal dan haram dalam mendapatkannya. Jika sudah berkelimpahan, mereka lupa bahwa semua kekayaan itu tidak dibawa ke … Read more