Ketahui Tiga Investasi Abadi yang Dibawa Mati

Ketahui Tiga Investasi Abadi yang Dibawa Mati

Investasi merupakan salah satu cara menyimpan harta berharga untuk mendapat keuntungan finansial dimasa mendatang. Sebut saja kepemilikan properti, tabungan, debosito dan lain sebagainya. Selama ini, manusia berlomba melakukan investasi agar memiliki masa depan cerah. Sayang, investasi dalam bentuk ini tidak bertahan lama. Setelah ajal menjemput, maka manusia harus meninggalkan segala bentuk investasi yang ada.Tidak peduli … Read more

Lima Pesan Rasulullah Kepada Wanita Dalam Pergaulan

Lima Pesan Rasulullah Kepada Wanita Dalam Pergaulan

Allah SWT menciptakan manusia dalam dua jenis kelamin, yakni pria dan wanita. Dilahirkan sebagai wanita adalah sebuah anugerah yang sangat indah. Sebuah anugerah yang tidak dimiliki oleh pria sekalipun.  Anugerah tersebut akan semakin bertambah jika ia menjadi muslimah yang selalu beriman kepada Allah. Akan tetapi, menjadi wanita muslimah tidaklah mudah, akan banyak sekali godaan yang … Read more

Larangan Mencela Penyakit Demam

Larangan Mencela Penyakit Demam

Semua orang pasti sangat menginginkan jasmani dan rohaninya dalam keadaan sehat. Namun tetap saja, dalam kondisi tertentu manusia tidak bisa mengelak dari penyakit tertentu. Kondisi tersebut membuat badan lemah dan lesu sehingga tidak bisa melakukan aktivitas atau ibadah. Salah satu penyakit yang pasti pernah dialami oleh manusia adalah demam. Kondisi badan yang panas membuat lidah … Read more

Lima Pesan Rasulullah Kepada Kaum Wanita

Lima Pesan Rasulullah Kepada Kaum Wanita

Rasulullah SAW dalam sebuah hadist menyampaikan bahwa kebanyakan penghuni neraka adalah wanita. Hal ini disaksikan Rasulullah saat melaksanakan Isra Mi’raj untuk menjemput perintah salat. Di sana para wanita dihukum dengan siksaan yang amat pedih sesuai perbuatan saat hidup di dunia. Kondisi ini membuat Rasulullah SAW khawatir terhadap nasib umatnya dari golongan wanita. Ia tidak henti-hentinya … Read more

Enam Cara Menumbuhkan Perasaan Ikhlas

Enam Cara Menumbuhkan Perasaan Ikhlas

Ikhlas merupakan salah satu sikap rela dan tulus dalam melakukan sebuah amalan atau ketika menerima sebuah musibah, yang dilakukan semata-mata mencari keridaan Allah SWT. Meski terlihat sederhana, namun tidak semua manusia bisa menerapkan perasaan ikhlas dalam dirinya. Ini adalah ilmu tertinggi dalam iman yang tidak digapai dengan mudah. Suatu amal kecil bisa menjadi besar dengannya. … Read more

Begini Jeritan Ruh Kepada Pemandi Jenazah

Begini Jeritan Ruh Kepada Pemandi Jenazah

Ketika ajal datang menjelang, maka terputus sudah semua urusan di dunia. Manusia akan menuju alam barzah dan menunggu datangnya hari kiamat. Mereka yang masih hidup, memiliki kewajiban untuk mengurus jenazah. Mulai dari memandikan, mengkafani, mensalatkan, hingga mengantarkan ke liang lahat. Dari banyak prosesi ini, memandikan jenazah lah yang paling sulit. Karena itu, tidak sedikit pihak … Read more

Gendong Bayi Saat Magrib Tiba, Ini Alasannya

Gendong Bayi Saat Magrib Tiba, Ini Alasannya

Magrib merupakan waktu pergantian antara siang dan malam. Di waktu ini biasanya digunakan oleh kaum muslim untuk melaksanakan shalat wajib tiga rakaat. Selain perintah shalat ternyata kita juga diperintahkan untuk melarang anak keluar rumah di waktu magrib. Oleh sebab itu, banyak orangtua yang menyuruh anak mereka untuk menghentikan segala aktivitas di luar rumah. Selain itu, … Read more