Ternyata, Inilah Penyakit yang Tidak Ada Obatnya

Berbagai penyakit telah diturunkan oleh Allah SWT ke bumi ini. Banyak orang yang berhasil kemudian mencari cara agar bisa sembuh dari penyakit tersebut, salah satunya adalah dengan menjalani pengobatan. Banyak penyakit yang menyerang manusia, mulai dari yang berasal dari penyakit jasmani ataupun rohani dapat disembuhkan dengan bantuan medis dan metode lainnya. Namun ternyata, ada penyakit … Read more

Empat Golongan Manusia Berdasarkan Sabda Nabi

Manusia merupakan makhluk ciptaan Allah SWT yang dikaruniai banyak keberkahan. Termasuk di dalamnya akal pikiran yang sejatinya tidak dimiliki oleh makhluk lain. Akan tetapi, tidak semua manusia menggunakan karunia tersebut dalam hal kebaikan. Masih ada saja manusia yang mengingkari nikmat Allah SWT dengan tidak menjalankan segala perintah. Mereka justru meninggalkan segala perintah tersebut dan melakukan … Read more

Inilah Cara Agar Lailatul Qadar Tidak Terlewat

Pada bulan Ramadhan ada satu malam istimewa yang bernama Lailatul Qadar. Keistimewaannya melebihi pahala beribadah selama seribu bulan. Pada malam itu, para malaikat turun ke bumi memberi kebaikan kepada para hamba yang beribadah. Tidak heran, jika para mukmin berlomba-lomba agar bisa mendapatkan keutamaan ini. Sayangnya, Lailatul Qadar kedatangannya sangat rahasia dan penuh misteri. Tidak ada … Read more

Ilmuan: Puasa Bikin Awet Muda

Umat Muslim yang tengah menjalankan puasa patut berbangga. Pasalnya selain merupakan ibadah wajib yang dijalankan saat bulan Ramadhan, perintah dari Allah SWT untuk menahan lapar dan dahaga ini juga memiliki khasiat medis. Penelitian ilmua baru-baru ini mengungkapkan bahwa berpuasa dapat mencegah penuaan dini atau membuat awet muda. Peneliti dari  Universitas Southern California menguji respondennya dalam … Read more

Perhatikan Enam Hal ini Saat Beri Nama Anak

Kelahiran buah hati tentu menjadi kebahagiaan tersendiri bagi orangtua. Ada banyak hal yang harus diperhatikan ketika pasangan suami istri memiliki anak. Sudah menjadi tuntutan agama serta tradisi sosial untuk memberikan nama kepada anak. Pemberian nama menjadi hal penting yang harus diperhatikan oleh orangtua untuk buah hati mereka. Setiap orang berkewajiban untuk memberikan nama yang baik … Read more