Inilah Pahala Mengucapkan ‘Aamiin’ Setelah Imam Membaca Al-Fatihah

Inilah Pahala Mengucapkan ‘Aamiin’ Setelah Imam Membaca Al-Fatihah

Salat berjamaah memiliki banyak keutamaan. Salah satunya adalah pahala yang diberikan hingga 27 kali lipat. Salat ini dipimpin oleh seorang imam yang diikuti oleh para makmum yang berada dibelakangnya. Pada beberapa waktu salat, imam membacakan surat Alfatihah dengan mengeraskan suara. Saat akhir kalimat dari surat tersebut, para makmum akan menyambutnya dengan kata ‘Aamiin’. Imam kemudian … Read more

Begini Dosa Istri yang Menambahkan Nama Suami

Begini Dosa Istri yang Menambahkan Nama Suami

Setelah menikah biasanya akan banyak perubahan yang terjadi. Mulai dari ungkapan sayang yang bertambah setiap hari, panggilan berubah menjadi papi mami, bahkan nama istri berubah karena di belakangnya disematkan nama suami.  Pada budaya barat hal ini sering dilakukan dan dianggap biasa. Penggunaan nama suami di belakang nama istri dilakukan agar seorang wanita mudah diketahu siapa … Read more

Deteksi Penyakit Melalui Genggaman Tangan

Deteksi Penyakit Melalui Genggaman Tangan

Risiko terkena penyakit serangan jantung, stroke atau meninggal di usia muda mungkin tersembunyi di balik telapak tangan seseorang, kata sebuah penelitian. Sebuah uji coba dilakukan pada hampir 140.000 orang di 14 negara. Hasil penelitian yang dimuat di Lancet menunjukkan alat memperkuat genggam tangan (grip strength) lebih baik dibandingkan dengan alat ukur tekanan darah untuk memprediksi … Read more

Inilah Lima Golongan yang Dapat Jaminan Allah

Inilah Lima Golongan yang Dapat Jaminan Allah

Surga merupakan tempat kekal yang dipenuhi banyak kenikmatan, sebagai balasan bagi orang yang menjalankan kebaikan semasa di dunia. Pada hari kebangkitan nanti, semua manusia akan hitung amal baik dan buruk sebagai penentuan apakah mereka akan masuk surga atau neraka. Sebelum tiba hari perhitungan, tak satu pun mahkluk yang tahu dimana mereka akan ditempatkan. Tidak ada … Read more

Perbedaan Akulturasi dan Asimilasi dalam Sosiologi Studi Mendalam

Perbedaan Akulturasi dan Asimilasi dalam Sosiologi Studi Mendalam

Perbedaan akulturasi dan asimilasi dalam sosiologi merupakan topik krusial dalam memahami dinamika perubahan sosial dan budaya. Keduanya melibatkan interaksi antar budaya, namun dengan hasil akhir yang sangat berbeda. Akulturasi dan asimilasi adalah dua proses yang selalu ada dalam masyarakat majemuk, terutama di era globalisasi ini. Dalam tulisan ini, akan dibahas secara mendalam definisi, faktor pendorong, … Read more

Beginilah Nasib Para Pengidap Sakit Jiwa Setelah Kiamat

Beginilah Nasib Para Pengidap Sakit Jiwa Setelah Kiamat

Kiamat menjadi peristiwa awal kehidupan manusia menuju akhirat yang kekal. Amal baik dan buruk akan dihitung sebagai penentu dimana mereka ditempatkan. Apakah di surga dengan berbagai kenikmatan, atau justru di neraka yang begitu banyak siksaan. Semua bergantung pada apa peran yang dipilih manusia, karena dengan akal dan pikiran yang sudah diberikan, manusia bisa menjadi baik … Read more

Ketahui Kalimat Dzikir yang Pahalanya Penuhi Langit dan Bumi

Ketahui Kalimat Dzikir yang Pahalanya Penuhi Langit dan Bumi

Dzikir merupakan salah satu aktivitas ibadah Umat Islam yang dilakukan sebagai bentuk pujian terhadap Allah SWT. Ada banyak lafadz zikir yang bisa diucapkan seperti, tasbih, takbir, tahlil, tahmid dan masih banyak lagi. Seperti aktivitas ibadah lainnya, Allah juga menjanjikan pahala kepada hamba  yang meluangkan waktu untuk mengingat-Nya. Tiap-tiap lafadz dzikir memiliki keutamaan dan pahala tersendiri. … Read more