Ada banyak situasi dalam hidup dimana orang terhasut menjadi marah. Jika anda marah terhadap seseorang yang menggangu dan akhirnya harus bertengkar dengannya, ada banyak hal yang bisa dicapai dengan kata maaf.
Para ahli telah menyadari bahwa memaafkan dan melupakan merupakan salah satu mekanisme pertahanan. Kedua hal ini merupakan sumber daya penyembuhan yang tidak terakses dan yang paling tidak dipahami. Berikut ini manfaat minta maaf dan memberi maaf
1. Jika orang menyadari kesalahannya, tetapi tidak mengerahkan keberaniannya untuk minta maaf, Ia sama sekali tidak akan mendapatkan manfaat. Sebaliknya, Ia akan dihantui perasaan bersalah. Dengan meminta maaf atau memaafkan, maka bisa melepaskan perasaan bersalah tersebut.
2. Dalam hubungan yang tegang, hidup kedua belah pihak bisa diwarnai stres, Sebuah permintaan maaf bisa memberikan kebahagiaan baru pada dua belah pihak.
3. Pemberian maaf mematahkan cengkraman rasa sakit pada pikiran kita dan membuka pintu bagi berbagai kemungkinan baru. Sebuah awal baru bisa muncul dari luka lama.
4. Pemberian maaf mengubah sikap bermusuhan menjadi sikap membantu dan mengangkat semangat orang yang memaafkan serta yang dimaafkan.
5. Kata orang, hal terpenting dari memafkan adalah cinta, dan pemberian maaf terbaik dilakukan kepada orang-orang yang kita sayang dan telah melukai kita. Pemberian maaf dalam kasus ini sangat efektif dalam memperbaharui persahabatan, perkawinan dan karir.
6. Kebencian dan balas dendam mengganggu keselarasan seluruh keluarga. Kebencian entah pasif atau pasif, adalah keganasan yang tumbuh, menggerogoti anda dari dalam serta terus mengeluarkan zat-zat berbahaya yang memicu berbagai penyakit. Balas dendam hanya akan membentuk lingkaran balas dendam yang tiada akhir. Lepaskanlah, dan mulailai untuk belajar meminta maaf dan memaafkan.
Meminta maaf maaf adalah perwujudan cinta, kebaikan dan rasa sayang yang tidak egois, tanpa pamrih dan tidak menyalahgunakan. Sedangkan memaafkan adalah melupakan, tidak membahasnya lagi dan itu berarti sembuh. Semoga informasi ini bermanfaat dan terimakasih sudah membaca.
Rekomendasi:
- Kalimat yang Sering Diucapkan Ketika Pria Selingkuh Dikhianati oleh pasangan tentu menjadi hal yang menyakitkan bagi setiap orang. Dengan berbagai alasan, seseorang membagi hatinya dengan orang lain dan melupakan seseorang yang sudah lama bersamanya. Dalam urusan cinta,…
- Inilah Ciri Manusia yang Lebih Buruk dari Firaun dan Iblis Firaun dan iblis merupakan sosok yang memerankan tokoh antagonis dalam skenario kehidupan manusia. Setiap kisahnya, membahas tentang kejahatan serta laknatnya kedua makhluk ini.Firaun adalah manusia biasa yang mengaku sebagai Tuhan.…
- Jangan Memaksa Jika Meminta, di Akhirat Ini Akibatnya Dalam kehidupan bermasyarakat kita sering melakukan kegiatan meminta. Baik itu meminta pertolongan berupa jasa, waktu, uang, benda dan lain sebagainya. Aktivitas ini menjadi salah satu bagian dari kehidupan sosial yang…
- Wajah Orang Ini Dirobek Saat Hari Kebangkitan Nanti Setelah hari kiamat, manusia akan dibangkitkan dengan rupa yang sesuai amal perbuatan sewaktu menjalani kehidupan di dunia. Ada yang menyerupai wajah hewan, dibangkitkan tanpa tangan dan kaki, perutnya membesar bagaikan…
- Inilah Delapan Sifat Suami yang Disukai Istri Baik suami maupun istri, sejatinya harus menunjukan sifat-sifat yang baik kepada pasangan dalam menjalani biduk rumah tangga. Namun karena sifat alamiahnya, kaum adam biasanya tidak lebih peka dibanding hawa untuk…
- Baca Doa Ini Saat Bertengkar dengan Pasangan Perasaan marah atau emosi tentu dimiliki oleh semua orang, tidak terkecuali pasangan suami istri. Akan tetapi mereka berusaha untuk mengurangi bahkan menghindari perasaan tersebut muncul agar hubungannya baik-baik saja.Akan tetapi…
- Serba-Serbi Lebaran yang Pasti Ada Indonesia Setelah menjalani ibadah puasa satu bulan penuh, Umat Islam kini akan bergembira menyambut lebaran. Perayaan lebaran memang selalu ditunggu-tunggu oleh banyak umat muslim di seluruh dunia. Momentum yang hanya terjadi…
- Masalah Kesehatan yang Timbul Akibat Sering Marah Marah merupakan respon alami yang dilakukan jika terjadi sesuatu diluar harapan dan dianggap tidak normal serta membahayakan. Banyak hal yang bisa memicu timbulnya emosi ini. Bisa karena rekan kerja yang…
- Kondisi yang Dialami Tubuh Jika Sering Tidur Pagi Gaya hidup modern menyebabkan seseorang memiliki kecenderungan untuk tidur menjelang pagi. Selain membuat tubuh melemah, ternyata masih banyak kondisi yang akan dialami tubuh ketika sering melakukan aktivitas ini.Begadang bukan hanya…
- Enam Kalimat Ini Paling Susah Diungkapkan Pria Kepada Wanita Sebenarnya pria memiliki karakteristik lebih bersifat terbuka dibanding kaum hawa. Meski demikian, mereka tidak akan menggebu-gebu dalam menyampaikan perasaannya. Dalam dalam beberapa moment, pria akan sangat sulit mengungkapkan isi hati…
- Tiga Pesan Rasulullah Untuk Jadi Mukmin Sejati Rasulullah SAW merupakan contoh teladan yang paling baik bagi umat muslim, karena terdapat keteladanan yang nyata. Keteladanan tersebut membawa manusia menuju cahaya kebenaran dan kemenangan.Beliau selalu mengajarkan kepada umat Islam…
- Hanya Karena Sebutir Kurma, Doa Nabi Ibrahim… Siapa yang menyangka, ternyata karena sebutir buah kurma seseorang harus menanggung dosa. Bukan dikalangan manusia biasa, hal ini justru dialami oleh Nabi. Adalah Nabi Ibrahim, meski bergelar Bapak para Nabi,…
- Inilah Hukum Melawak dalam Islam Di tengah penatnya aktivitas sehari-hari, tubuh sangat membutuhkan rileksasi. Selain mandi, biasanya orang akan mencari aktivitas untuk menghibur diri. Hal ini bisa dilakukan dengan cara jalan-jalan sore hari, berkumpul dengan…
- Miris, Pacaran 6 Tahun Kandas Karena Ada Pria Lain… Lamanya jalinan berpacaran tidak menjamin pasangan akan berakhir ke pernikahan. Seperti yang dialami oleh salah satu pengguna akun facebook berikut ini. Meski sudah berpacaran selama enam tahun, namun sang gadis…
- Lima Alasan Melukai Hati Istri Buat Rezeki Seret Suami yang merupakan imam memiliki kedudukan penting keluarga. Mereka bertugas menjadi pemimpin dan memastikan kebutuhan keluarga tercukupi. Dengan kedudukan yang krusial ini, tidak jarang suami yang tidak menghargai posisi istri.…