Dua Manusia yang Suaranya Dikenali Malaikat

Dua Manusia yang Suaranya Dikenali Malaikat

Setiap manusia memiliki suara yang berbeda-beda. Ada yang bagus, namun ada juga yang fals. Biasanya, kemerduan suara membuat orang menjadi terkenal di jagad hiburan. Hanya dengan mendengar suaranya, orang lain sudah bisa menebak siapa yang bernyanyi atau berkata-kata.  Manusia kerap bangga ketika suaranya dikenali oleh manusia lainnya. Namun pernahkah anda berpikir jika suara kita terkenal … Read more

Kisah Tangisan Batang Kurma Karena Rindu Rasulullah

Kisah Tangisan Batang Kurma Karena Rindu Rasulullah

Baginda Muhammad SAW merupakan nabi akhir zaman penuntun Umat Islam.  Tidak hanya dicintai oleh umat pada zamannya, hingga saat ini manusia masih terus rindu meski tidak pernah tatap muka langsung dan bertemu. Begitulah pesona Sang Nabi yang tidak pernah lekang oleh waktu. Bahkan tidak hanya manusia, hewan serta benda mati pun memberikan cinta kepadanya. Kisahnya … Read more

Ngeri, Pria Ini Dapat Warisan Dosa Hingga Kiamat

Ngeri, Pria Ini Dapat Warisan Dosa Hingga Kiamat

Diantara kita pasti sering mendengar jika ada pahala yang tetap mengalir meski sudah meninggal. Ternyata tidak hanya pahala, dosa  pun ada yang demikian. Meski sudah meninggal, tak lantas urusan dengan dunia berakhir bergitu saja. Perbuatan dosa yang pernah dilakukannya, menjadi warisan yang semakin memberatkan kehidupan alam barzah. Padahal, saat sudah meninggal, ruh manusia sangat membutuhkan … Read more

Kisah Malaikat Mikail Menahan Matahari dengan Sayapnya

Kisah Malaikat Mikail Menahan Matahari dengan Sayapnya

Malaikat Mikail merupakan salah satu pembesar setelah Malaikat Jibril. Tentara Allah SWT ini betugas menurunkan hujan dan membagikan rezeki kepada makhluk di muka bumi. Pada satu ketika Allah SWT memerintahkannya untuk menahan matahari. Hal ini membuat waktu subuh menjadi lebih lama dibanding biasanya. Kisah ini terjadi pada suatu subuh saat Rasulullah SAW memimpin shalat berjamaah. … Read more

Cara Berantas Korupsi Ala Abu Bakar Ash-Shiddiq

Cara Berantas Korupsi Ala Abu Bakar Ash-Shiddiq

Merajalelanya korupsi di era sekarang ini menjadi salah satu wabah yang seharusnya diberantas. Korupsi jelas merupakan perbuatan yang jelas tercela dan merugikan banyak orang. Meskipun demikian, masih ada saja oknum yang dengan sengaja melakukannya hanya demi mendapatkan keuntungan pribadi. Banyak orang yang tergiur dengan harta yang diperoleh dari hasil korupsi. Ditambah lagi hukuman bagi koruptor … Read more

Tujuh Kisah Ajaib Dalam Alquran di Luar Nalar

Tujuh Kisah Ajaib Dalam Alquran di Luar Nalar

Alquran merupakan kitab yang berisi firman Allah SWT dan disampaikan kepada Nabi Muhammad SAW. Selain peringatan dan kabar gembira, Allah SWT juga menceritakan kisah masa lalu agar menjadi pelajaran bagi umat. Tidak hanya zaman Nabi Muhammad, kisah-kisah yang dikabarkan Allah juga berasal sejak zaman Nabi Adam as, bahkan sebelum penciptaan alam semesta. Beberapa kisah berikut … Read more

Kisah Sahabat Rasulullah yang Justru Sedih Ketika Berlimpah Harta

Kisah Sahabat Rasulullah yang Justru Sedih Ketika Berlimpah Harta

Memiliki kekayaan yang berlimpah tentu saja menjadi keinginan bagi banyak orang. Dengan kekayaan yang banyak tersebut, akan membuat segala kebutuhan menjadi tercukupi. Selain itu, harta juga bisa menjadi salah satu faktor penentu kebahagiaan. Namun ternyata, tidak semua orang menganggap harta yang berlimpah tersebut adalah berkah melainkan sebuah musibah. Bahkan di antaranya justru merasa sangat sedih … Read more