Ancaman Allah Jika Makmum Mendahului Imam Saat Salat

Ancaman Allah Jika Makmum Mendahului Imam Saat Salat

Salat berjamaah memang menjadi ibadah yang dicintai Allah dan Rasulnya. Bahkan Sang Pencipta akan melipatgandakan hingga 27 derajat pahalanya. Saat pelaksanaanya, akan ada imam yang memimpin salat dan makmum yang akan mengkutinya. Aturannya, imam selaku pemimpin akan bergerak terlebih dahulu melaksanakan rukun shalat. Kemudian gerakan ini akan diikuti oleh makmum yang berada di belakangnya. Namun, … Read more

Ketahui Tujuh Amalan Agar Doa Terkabul

Ketahui Tujuh Amalan Agar Doa Terkabul

Berdoa menjadi salah satu aktivitas yang kerap dilakukan oleh kaum Muslim. Ibadah ini menjadi senjata paling ampun untuk berinteraksi dan berkomunikasi kepada Allah SWT, baik itu ketika kita merasa kesulitan, ataupun saat berbahagia. Maka tidak heran apabila doa mendapatkan posisi yang sangat penting dalam Islam. Bahkan ada adab yang harus kita jalankan ketika berdoa. Dengan … Read more

Ketahui Salat Sunnah untuk Bangun Rumah di Surga

Ketahui Salat Sunnah untuk Bangun Rumah di Surga

Surga dan Neraka menjadi hunian terakhir dari kisah perjalanan kehidupan manusia. Sebelum menuju ke sana, Bani Adam terlebih dahulu melalui beragam proses ujian semasa di dunia. Yang melewati cobaan dengan sukses, akan melenggang ke surga. Namun bagi mereka yang memilih kehidupan dunia, maka akan terlempar ke neraka. Surga tentu menjadi tempat yang diinginkan setiap orang. … Read more

Benarkah Hati Bersih Pancarkan Wajah Bersinar?

Benarkah Hati Bersih Pancarkan Wajah Bersinar?

Hati merupakan suatu bagian paling penting yang memiliki kedudukan tinggi dalam tubuh manusia. Pada bagian inilah bermuara cahaya kebenaran yang berasal dari Allah SWT untuk hamba-Nya. Keberadaan hati ini berfungsi untuk mengenali diri dan Tuhannya. Di hati inilah Allah akan melihat apakah hamba-Nya memiliki kekuatan iman yang membuatnya bertakwa atau justru sebaliknya. Oleh sebab itu, … Read more

Ternyata Menikah Usia Muda Buat Setan Menangis

Ternyata Menikah Usia Muda Buat Setan Menangis

Setan adalah musuh nyata umat manusia yang bertujuan menyesatkan Bani Adam. Laknatullah ini akan melakukan segala cara agar manusia mengikuti tipu dayanya. Tanpa ampun dan tidak ada kata menyerah, begitulah semangat setan dalam menggoda manusia. Namun, setan ternyata juga bisa menangis juga. Dalam Hadist Riwayat  Ibnu Addi, Rasulullah SAW menceritakan bagaimana setan menangis dan mengeluh … Read more

Baca Lima Ayat Al-Qur’an Ini Saat Hadapi Masalah

Baca Lima Ayat Al-Qur’an Ini Saat Hadapi Masalah

Setiap orang pasti pernah mengalami  masalah sebagai ujian untuk naik kelas. Namun tidak jarang banyak yang berputus asa dengan kondisi tersebut. Untuk menyelesaikan masalah, manusia terbiasa bercerita kepada orang lain dan berharap masalahnya bisa teratasi. Namun tidak jarang tindakan ini justru menyulitkan diri sendiri dan malah menambah beban. Jika sudah begini, orang bermasalah rentan melakukan … Read more

Begini Doa Nabi Muhammad Sembuhkan Bagian Tubuh yang Sakit

Begini Doa Nabi Muhammad Sembuhkan Bagian Tubuh yang Sakit

Doa merupakan permohonan seorang hamba kepada sang pencinta untuk memperoleh sesuatu yang dinginkan. Tidak melulu terkait materi, manusia juga biasa berdoa untuk bisa mendapatkan keturunan, jodoh hingga kesembuhan dari suatu penyakit. Meski kini teknologi kedokteran sudah berkembang pesat, namun orang tidak pernah meninggalkan doa untuk meminta kesembuhan. Mereka yakin, bahwa kekuatan doa mampu menyehatkan organ-organ … Read more