Rahasia kekautan magnet terbesar di alam semesta akhirnya terpecahkan. Kekuatannya jutaan kali dari kekuatan magnet yang ada di bumi. Penemuan ini sudah terjadi sejak tiga tahun yang lalu, dimana sebuah tim astronom Eropa menggunakan ESO Very Large Telescope (VLT) menemukan sisa-sisa bintang bermassa 40 kali massa Matahari. Namun apa yang mereka temukan bukan lubang hitam, melainkan Magnetar.
Magneter bebentuk seperti bintang super-padat yang 50 kali lebih masif dari Matahari. Jika diciutkan atau dipadatkan dapat menjadi sebuah bola berukuran 20 kilometer atau seukuran sebuah kota kecil, akan tetapi massanya lebih besar dari Matahari. Bintang ini sangat panas dan mampat sehingga berwarna biru keputihan.
Medan magner terkuat ini akan bercahaya jika diamati menggunakan penglihatan sinar-X oleh teleskop-teleskop khusus. Menurut para ahli astronomis, magnetar merupakan objek yang sangat aneh. Objek ini memecahkan rekor dalam hal ukuran dan kerapatan. Magnetar terbentuk dari interaksi antara dua bintang, artinya magnetar perlu pasangan supaya eksis. Namun, magnetar yang satu ini ditemukan melayang-layang sendirian di angkasa.
Para astronom meyakini tepat sebelum bintang masif itu menjadi lubang hitam, bintang pasangannya menghisap sebagian materinya. Bintang tersebut melahap materi-materi dari si bintang masif. Akibatnya, ketika datang saatnya meledak, si bintang masif tidaklagi mempunyai cukup massa untuk membentuk lubang hitam dan malah membentuk magnetar.
Para astronom juga yakin kalau sebuah bintang membantu pembentukan magnetar yang misterius ini sebelum akhirnya bintang tersebut dilontarkan keluar ketika si magnetar meledak. Pencarian bintang pasangan yang kabur pun dimulai.
Setelah bertahun-tahun mencari, astronom mengumumkan mereka telah menemukan si tersangka yang kabur dari tempat kejadian. Setelah mengetahui lokasi bintang tersebut, astronom kini mempunyai lebih banyak bukti yang mendukung teori pembentukan magnetar.
Magnetar merupakan kelas dalam Bintang Netron yang memiliki medan magnet ultra-kuat, diperkirakan ribuan kali lebih kuat dari bintang netron normal dan menjadikan mereka magnet paling kuat di kosmos. Namun mengapa magnetar bisa tampak bersinar dalam penglihatan sinar X masih menjadi pertanyaan bagi para astronom. Fakta menariknya, seandainya ada magnetar pada jarak setengah kali jarak Bumi-Bulan, magnetar akan merusak strip magnet seluruh kartu kredit di Bumi.
Demikian sekelumit penjelasan tentang Magnetar. Semoga informasi ini bermanfaat dan memberikan pengetahuan baru bagi anda. Jika ada koreksi dan informasi tambahan, silakan membaginya pada kolom dibawah ini. Terimakasih sudah membaca.
Rekomendasi:
- Begini Ketakutan Rasulullah SAW Saat Terjadi Gerhana Gerhana merupakan fenomena alam yang jarang terjadi. Tidak heran, jika banyak orang yang tidak melewatkan peristiwa ini. Terlebih di era digital seperti sekarang, gerhana matahari maupun bulan tidak pernah terlewat…
- Mengapa Mekkah Disebut Tanah Suci? Umat Islam pasti sudah familiar dengan Tanah Suci Mekkah, sebuah kota yang bukan hanya disucikan oleh manusia, tetapi oleh Allah SWT. Allah telah menjadikan Mekkah sebagai tanah haram sejak penciptaan…
- Inilah Nabi yang Mampu Menahan Terbenamnya Matahari Nabi merupakan utusan Allah yang tidak berkewajiban menyampaikan wahyu kepada umat. Tugas ini berbeda dengan 25 utusan Allah lainnya, yang harus menyampaikan firman Allah kepada para pengikutnya.Rasulullah SAW dalam sebuah…
- Inilah Perjalanan Setelah Kiamat Kiamat adalah kondisi hancurnya alam semesta beserta seluruh isinya. Ketika sangkakala Malaikat Israfil ditiup, maka kehidupan di bumi akan berhenti, manusia akan menjalani kehidupan kekal di akhirat. Apakah di surga…
- Penjelasan Kematian Matahari dalam Al-Qur’an Matahari merupakan salah satu bintang yang cepat atau lambat akan padam dan mati. Pada 2013 lalu, peneliti dari Vanderbilt University, Tennessee, AS, menggambarkan kemungkinan skema kematian Matahari. Mereka menemukan bahwa…
- Unik, Namun 6 Fakta Tentang Ka’bah Ini Jarang Terpublikasi Baitullah yakni Ka’bah merupakan bangunan yang menjadi arah kiblat saat melaksanakan salat. Ribuan manusia mengelilingi tempat suci yang terletak di pusat Masjidil Haram ini tanpa henti selama 24 jam. Meski…
- Dajjal Keliling Dunia Menggunakan Pesawat Terbang? Dajjal adalah makhluk yang dijanjikan muncul pada akhir zaman. Kehadirannya menandakan jika usia alam semesta tidak lama lagi karena segera datang kiamat besar. Setelah keluar dari persembunyian, Dajjal akan melancarkan…
- Lubang Korona Matahari Ancam Kehidupan Bumi Para ilmuan dari pusat observasi matahari milik NASA pada 16 Maret lalu mendapati dua lubang hitam menganga di permukaan matahari. Lubang ini merupakan lubang Korona bagian permukaan matahari berpotensi melontarkan…
- Siapa yang Menang di Perang Suriah? Ini Jawaban… Konflik yang kini terjadi di Suriah menjadi perhatian internasional. Ribuan nyawa hilang karena konflik berkepanjangan sejak 2011 lalu. Gelombang pengungsi dari Suriah juga dalam kondisi yang memprihatinkan. Berbagai kepentingan menjadi…
- Beginilah Kondisi Jakarta Jika Kejatuhan Bom Atom Bom Atom merupakan senjata nuklir yang mempunyai daya pemusnah dahsyat dan mampu memusnahkan sebuah kota. Sebut saja Kota Hiroshima dan Nagasaki di Jepang yang pernah porak poranda akibat dibom dengan…
- Enam Hal yang Dianggap Modern, Namun Sudah Ada Sejak… Teknologi mengalami kemajuan yang begitu pesat dan berkembang disegala aspek kehidupan. Dengan segala kecanggihan yang ada, manusia yang hidup pada masa sekarang mengganggap bahwa zaman ini merupakan era modern karena…
- Inilah Alasan Medis Perintah Perempuan Wajib Berjibab Perintah berjilbab untuk kaum perempuan tidak hanya sebagai bentuk ketaatan kepada perintah agama. Namun juga memiliki alasan medis yang hasil kajiannya baru ditemukan di era modern seperti saat ini.Penelitian kontemporer…
- Misteri Penciptaan Langit dan Bumi dalam Al-Qur’an Proses penciptaan langit dan bumi memang hanya menjadi rahasia Allah SWT. Meski sudah banyak fakta-fakta yang ditemukan dari penelitian untuk mengetahui bagaimana penciptaan alam semesta, namun hal itu hanya sebatas…
- Ternyata Matahari dan Bulan Nantinya Masuk Neraka Matahari dan bulan dijanjikan oleh Allah SWT akan dimasukan ke dalam neraka pada akhirat kelak. Dalam sebuah hadist yang diriwayatkan Thohawi, Nabi Muhammad SAW menjelaskan bahwa kedua anggota tata surya…
- Penemuan Protein DNA dari Tanah Liat Para ilmuan biologi dan lingkungan dari Kavli Institute, Nanoscale Science baru-baru ini menemukan adanya kandungan protein DNA pada tanah liat. Para peneliti menyebutkan bahwa tanah liat hidrogel selama milyaran tahun…