Delapan Kalimat Terlarang yang Diucapkan Ibu Kepada Anak

Delapan Kalimat Terlarang yang Diucapkan Ibu Kepada Anak

Membentuk karakter anak sudah harus dimulai saat usianya masih balita. Dalam rentang waktu tersebut, anak mudah menyerap apa yang diajarkan orang tua serta lingkungan sekitarnya. Itulah mengapa orang tua harus ekstra berhati-hati menjaga pergaulan anak ketika masih dalam periode balita. Mereka dengan mudah menyerap semua hal yang diajarkan, apakah itu hal baik atau buruk. Termasuk … Read more

Tindakan Suami-Istri yang Datangkan Pahala Besar

Tindakan Suami-Istri yang Datangkan Pahala Besar

Sungguh bahagia pasangan yang sudah mengikat janji suci dalam mahligai pernikahan. Selain bernillai ibadah, Islam juga sangat menjunjung tinggi pahala bagi mereka yang sudah menikah. Terlebih lagi bagi mereka yang menjalani hubungan berlandaskan syariat. Banyak hal yang dilakukan pasangan suami istri untuk mewujudkan keluarga yang senantiasa berada di jalan Allah. Mulai dari beribadah bersama, mendidik … Read more

Rasulullah SAW Suruh Pria Ceraikan Istri yang Seperti Ini

Rasulullah SAW Suruh Pria Ceraikan Istri yang Seperti Ini

Perceraian merupakan hal yang pastinya tidak diinginkan oleh setiap pasangan suami istri. Keputusan untuk berpisah ini akan menyisakan kepedihan bagi keluarga terutama anak-anak. Selain itu, hubungan silaturahmi antar dua keluarga bisa terputus karena perpisahan ini. Dalam sebuah hadist Nabi Muhammad SAW mengatakan bahwa perceraian adalah tindakan diperbolehkan namun sangat dibenci Allah SWT. Rasulullah SAW pun … Read more

Ini Pahala Besar Ketika Menyandang Status Ibu

Ini Pahala Besar Ketika Menyandang Status Ibu

Wanita pada akhirnya akan menjadi seorang Ibu dari anak-anaknya. Tentu bukan perkara mudah ketika menyandang status ini. Sejak awal kehamilan, kebebasan seorang wanita untuk menikmati hidup sudah mulai terbatasi. Selama sembilan bulan, Ia harus menjaga keselamatan dan pertumbuhan janinnya. Semakin besar kandungan, maka Ibu akan merasakan beban berat. Puncaknya adalah saat memasuki masa-masa akan melahirkan. … Read more

Delapan Tanda Pria Bermasa Depan Cerah

Delapan Tanda Pria Bermasa Depan Cerah

Memilih pasangan untuk menjalani pernikahan ternyata bukanlah hal yang mudah. Banyak orang yang sulit menemukan orang yang tepat untuk dijadikan pasangan hidup mereka kelak. Ada banyak faktor yang menyebabkan hal tersebut, salah satunya adalah tingginya kriteria yang diinginkan. Hal seperti ini banyak terjadi di kalangan wanita. Mereka cenderung mencari pasangan yang fisiknya bagus, berasal dari … Read more