Inilah Malaikat Penyampai Shalawat untuk Rasulullah

Membaca Shalawat atas Rasulullah SAW menjadi salah satu amalan yang harus senantiasa dilaksanakan kaum muslim. Ibadah ini menjadi bukti bahwa kita mencintai pemimpin sejuta umat tersebut. Begitu utamanya shalawat atas Nabi hingga perintah tersebut juga terdapat dalam Al-Qur’an. Tidak hanya itu, ternyata Allah SWT juga mengutus sebagian tentaranya yaitu malaikat untuk melihat siapa saja kaum … Read more

Tiga Kalimat Dzikir yang Paling Dicintai Allah

Dzikir merupakan aktivitas ibadah dalam umat Islam untuk mengingat Allah SWT. Dzikir ini menjadi kunci ketenangan dan kebahagiaan hidup di dunia serta kesejahteraan di akhirat kelak. Karena begitu pentingnya berzikir hingga amalan yang satu ini menjadi salah satu kewajiban yang tercantum di dalam Al-Qur’an. Berdzikir seharusnya menjadi amalan yang terus dilakukan oleh hamba Allah yang … Read more

Balasan Orang yang Tidak Meyakini Akhirat

Dunia merupakan tempat persinggahan sementara bagi manusia. Di dunia inilah manusia diberikan waktu untuk memilih menjadi orang yang bertakwa atau orang yang ingkar. Sementara itu, akhirat adalah suatu tempat pembalasan sesuai amal yang dilakukan manusia di dunia. Melakukan segala kebaikan agar nantinya bisa mendapatkan kebahagiaan sejati menjadi penghuni surga di akhirat kelak. Adapun balasan bagi … Read more

Begini Ketakutan Rasulullah SAW Saat Terjadi Gerhana

Gerhana merupakan fenomena alam yang jarang terjadi. Tidak heran, jika banyak orang yang tidak melewatkan peristiwa ini. Terlebih di era digital seperti sekarang, gerhana matahari maupun bulan tidak pernah terlewat untuk diabadikan. Namun tahu kah anda jika Rasulullah SAW sangat takut jika terjadi gerhana? Beliau bahkan sampai beristigfar dan salat dalam waktu yang lama. Hal … Read more

Konspirasi Teori Evolusi Darwin, Benarkah Manusia Keturunan Kera?

Ilmuan Charles Darwin, pengemuka teori evolusi mengatakan bahwa manusia berasal dari keturunan kera. Hasil penelitiannya selama bertahun-tahun menunjukan jika manusia terdahulu menjalani kehidupan sebagai hewan, yang kemudian beradap setelah berevolusi menjadi manusia. Pandangan ini terangkum dalam bukunya The Descent of Man yang terbit tahun 1971 dan sangat kontroversial serta menjadi perdebatan. Sayang dominasi media barat … Read more